Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Update Calon Lawan Indonesia di Piala AFF 2018 - Nyaris Kalah, Filipina Diselamatkan Gol Bunuh Diri

By Estu Santoso - Minggu, 14 Oktober 2018 | 15:20 WIB
Oman Vs Filipina
facebook.com/TheAzkalsPH
Oman Vs Filipina

BOLASPORT.COM – Filipina adalah salah satu lawan Indonesia pada fase grup Piala AFF 2018 dan baru saja selamat dari kekalahan via gol bunuh diri.

Pada Sabtu (13/10/2018) malam WIB, Filipina yang bersiap ke Piala AFF 2018 dengan menggelar uji coba internasional dan bermain imbang 1-1 dengan Oman.

Main di Stadion Thani Bin Jassim, Doha, Qatar, timnas Filipina kebobolan dulu melalui gol cepat Oman.

(Baca juga: Pendukung Timnas U-23 Vietnam Buat Ulah di Stadion Pakansari, AFC Jatuhkan Denda 190 Juta Rupiah)

Laga jalan enam menit, pasukan The Azkal sudah ketinggalan satu gol.

Winger Oman, Raed Saleh mencetak gol bagi timnya untuk membuat mereka unggul dan mengejutkan lawan.

(Baca juga: Berita Piala AFF 2018 - 30 Pemain Dipanggil Timnas Vietnam untuk TC di Korea Selatan)

Ketinggalan satu gol, Filipina enggan menyerah dan terus menekan pertahanan Oman.

Anak asuh Scott Cooper ini menekan Oman melalui duo striker mereka kelahiran Eropa, Javier ’Javi’ Patino dan Phil Younghusband.

Patino adalah pemain asli Spanyol dan Phil merupakan kapten The Azkals yang lahir di Inggris.

(Baca juga: Setelah 12 Bulan Alami Cedera Memilukan, Bek Potensial Ini Gabung Klub Liga Italia)

Tekanan para pemain The Azkals akhirnya membuahkan hasil pada saat laga memasuki menit ke-38.

Namun, gol Filipina tak dicetak pemain mereka, tetapi melalui bunuh diri penyerang Oman, Khalid Al Hajri.

(Baca juga: Lawan Timnas U-19 Indonesia di Laga Pamungkas Grup A Piala Asia U-19 2018, Sukses Bungkam Malaysia)

Uji coba internasional ini merupakan yang terakhir sebelum Filipina terjun di Piala AFF 2018.

Pada 13 November 2018, The Azkals memulai kampanye pada turnamen dua tahunan ini dengan menjamu Singapura di Stadion Panaad, Bacolod City.


Penyerang timnas Filipina, Misagh Bahadoran (putih) mencoba lepas dari hadangan para pemain timnas Tajikistan pada semifinal Bangabandhu Cup 2018 di Stadion Bir Shrestha Ruhul Amin, Cox’s Bazar, Bangladesh, 9 Oktober 2018.(facebook.com/TheAzkalsPH/)

Empat hari berselang, Filipina dijamu Timor Leste di Stadion Cheras, Kuala Lumpur, Malaysia.

(Baca juga: Pasca-dibungkam Timnas Indonesia, Myanmar Kalah dengan Skor Sama dari Kontestan Piala Dunia 1994)

Filipina kembali main di kandang di Bacolod dengan menjamu juara bertahan timnas Thailand pada 21 November 2018.

Mereka lalu dijamu timnas Indonesia di Jakarta pada 25 November 2018.

(Baca juga: Berita Liga Jepang - Andres Iniesta 'Sebabkan' Satu Rekan Setimnya Kena Sanksi Larangan Main Sebulan)

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Usai gelaran Piala Asia U-19, @firzaandika11 akan menuju Belgia untuk berlatih bersama klub AFC Tubize. Good luck, Firza! #firzaandika #timnasu19

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

 


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
37
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
36
54
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X