Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

SEA Games 2017 - Indonesia Tahan Imbang Thailand 1-1

By Segaf Abdullah - Selasa, 15 Agustus 2017 | 17:01 WIB
Septian David Maulana, pencetak gol ke gawang Thailand di SEA Games 2017 di Stadion Shah Alam, Kuala Lumpur, Selasa (15/8/2017).
HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLA/BOLASPORT
Septian David Maulana, pencetak gol ke gawang Thailand di SEA Games 2017 di Stadion Shah Alam, Kuala Lumpur, Selasa (15/8/2017).

Indonesia bermain imbang 1-1 melawan Thailand pada laga pembuka Grup B Sea Games 2017 di Stadion Shah Alam, Kuala Lumpur, Malaysia, Selasa (15/8/2017).

Indonesia tampil percaya diri pada awal laga. Namun, skuat Merah Putih justru kebobolan pada menit ke-13.

Kiper Kurniawan Kartika Ajie melakukan kesalahan. Bola dari tangkapannya terlepas dan jatuh di kaki Chaiyawat Buran.

Tertinggal satu gol, Indonesia menambah agresifitas serangan. Evan Dimas mengurung pertahanan Thailand.

Akan tetapi, Indonesia gagal menyamakan skor hingga paruh pertama kelar.

Memasuki paruh kedua, Indonesia semakin gencar menyerang.

Skuat Garuda Muda hampir mencetak gol cepat andaikan sepakan voli Febri Hariyadi yang memanfaatkan umpan Rezaldi Hehanusa tidak menyamping di sisi kiri gawang Thailand.

Usaha Indonesia membuahkan hasil. Tusukan Osvaldo Haay di kotak 16 dijatuhkan oleh pemain Thailand.

Septian David Maulana yang ditunjuk menjadi algojo sukses menjalankan tugasnya dengan sempurna pada menit ke-61.

Thailand yang lebih mengandalkan serangan balik, mulai menaikkan tempo serangan.


Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X