Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pelatih Thailand Berang, Timnas U-19 Indonesia Dijuluki The Egy Team

By Segaf Abdullah - Minggu, 8 Oktober 2017 | 22:37 WIB
Pemain tim nasional U-19 Indonesia, Egy Maulana, berusaha menyundul bola dalam laga persahabatan melawan Thailand di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Minggu (8/10/2017).
FERY SETIAWAN/BOLASPORT.COM
Pemain tim nasional U-19 Indonesia, Egy Maulana, berusaha menyundul bola dalam laga persahabatan melawan Thailand di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Minggu (8/10/2017).

Pelatih Timnas U-19 Thailand, Marc Alavedra Palacios, tidak setuju dengan sebutan The Egy Team yang dilabelkan untuk Timnas U-19 Indonesia.

Hal itu dikatakan Marc Palacios kepada SuperBall.id dan Bolasport.com selepas laga kontra Timnas U-19 Indonesia di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Minggu (8/10/2017).

Pada laga uji coba tersebut, Thailand kalah 0-3.

Gol Indonesia masing-masing dicetak oleh Witan Sulaeman pada menit ke-44, Syahrian Abimanyu (79'), dan Saddil Ramdani (88').

Selama ini, gelandang Timnas U-19, Egy Maulana, yang memang menjadi media darling.

(Baca Juga: Indonesia Vs Thailand - Saddil Ramdani Cetak Gol, Netizen Semakin Mantap Membelanya)

Terkini, sang pemain masuk dalam deretan 60 pemain berbakat versi media top Inggris, The Guardian.

"Jelas saya tidak setuju dengan sebutan tersebut. "

"Tim Indonesia bukan bicara satu orang," ucap Palacios.

"Tim yang buruk adalah tim yang ketergantungan dengan satu pemain."

"Egy tidak akan menjadi apa-apa tanpa rekan-rekan setimnya," tutur pelatih asal Catalunya itu.

Selanjutnya, Thailand bakal berlaga dalam Kualifikasi Piala Asia 2018 pada 24 Oktober-8 November 2017.

Thailand tergabung di Grup I bersama Jepang, Singapura, dan tuan rumah Mongolia.


Editor : Aidina Fitra
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X