Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Statistik Bikin Bek Timnas U-19 Thailand Ini Layak untuk Diperhitungkan

By Nungki Nugroho - Selasa, 10 Juli 2018 | 13:36 WIB
  Bek timnas U-19 Indonesia, David Kevin Rumakiek (kiri) mencoba menjauhkan bola dari pemain timnas U-19 Thailand, Kritsana Daokrajai pada laga pamungkas Grup A Piala AFF U-19 2018 di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, 9 Juli 2018.
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Bek timnas U-19 Indonesia, David Kevin Rumakiek (kiri) mencoba menjauhkan bola dari pemain timnas U-19 Thailand, Kritsana Daokrajai pada laga pamungkas Grup A Piala AFF U-19 2018 di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, 9 Juli 2018.

Bek timnas U-19 Thailand menunjukkan penampilan paling elegan di laga terakhir penyisihan Grup A melawan timnas U-19 Indonesia pada Senin (9/7/2018).

 Thailand berhasil mengalahkan Indonesia dengan skor 2-1.

Dua tim telah dipastikan lolos ke semifinal, yakni timnas U-19 Thailand (juara grup) dan timnas U-19 Indonesia (peringkat kedua). 

Kendati begitu, tersisa catatan penting untuk menjadi perhitungan timnas U-19 Indonesia.

Kekalahan timnas U-19 Indonesia atas Thailand di laga terakhir tak bisa lepas dari peran bek tangguh, Anusak Jaiphet.

(Baca Juga: Misi Indra Sjafri di Final Piala AFF U-19 Terancam Gagal Karena Hal Ini)


Pemain Police Tero B itu menjadi benteng yang sulit untuk ditembus oleh skuat Garuda Nusantara.

Bagaimana tidak, ia menorehkan empat catatan yang tak mampu dilampaui oleh pemain lainnya.

Dilansir Bolasport.com dari labbola, keempat catatan tersebut meliputi:

1. Persentase passing sukses terbaik

Anusak mampu mencatatkan 96 persen passing sukses.

(Baca Juga: Negaranya Gugur di Piala Dunia, Pemain Brasil Alihkan Dukungan ke Timnas U-19 Indonesia)

2. Clearances terbanyak

Total sembilan clearances telah dilakukan oleh pemain bernomor punggung 20 ini.

3. Persentase tekel sukses terbaik

Bek tengah Thailand ini menorehkan 100 persen tekel sukses.

4. Raja bola udara

Ia juga selalu memenangi duel udara dari total dua sundulan.


Pertandingan Piala AFF U-19 antara Timnas U-19 Filipina melawan timnas U-19 Thailand di Stadion Gelora Delta Sidoarjo, Sabtu (7/7/2018).(ADITYA FAHMI NURWAHID/BOLASPORT.COM)

(Baca Juga: Timnas U-19 Indonesia Berpotensi Lawan Malaysia di Semifinal, Jika...)

Tak heran jika performa lini belakang Thailand nyaris sempurna difase Grup A Piala AFF U-19 2018.

Hingga laga terakhir, anak asuh Ithsara Sritharo ini hanya kemasukan satu gol yakni dari torehan Rifad Marasabessy.

Penampilan Anusak Jaiphet layak diperhitungkan oleh pelatih timnas U-19 Indonesia, Indra Sjafri jika nantinya bertemu di partai final Piala AFF U-19 2018.

(Baca Juga: Usai Kalahkan Timnas U-19 Indonesia, Thailand Sukses Kunci Gelar Prestisius)


Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : labbola.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X