Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Hadapi Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19, Indonesia Dapat Keuntungan Besar

By Taufan Bara Mukti - Kamis, 12 Juli 2018 | 06:03 WIB
 Nurhidayat Haji Haris (tengah) menjadi dirigen Nusantara Clap usai laga timnas U-19 Indonesia melawan Vietnam di Stadion Gelora Delta SIdoarjo, Sabtu (7/7/2018).
SUCI RAHAYU/ BOLASPORT.COM
Nurhidayat Haji Haris (tengah) menjadi dirigen Nusantara Clap usai laga timnas U-19 Indonesia melawan Vietnam di Stadion Gelora Delta SIdoarjo, Sabtu (7/7/2018).

Timnas U-19 Indonesia bakal berhadapan dengan timnas U-19 Malaysia pada babak semifinal Piala AFF, Kamis (12/7/2018).

Timnas U-19 Indonesia lolos ke Babak 4 Besar Piala AFF sebagai runner-up Grup A.

Anak asuh Indra Sjafri itu secara beruntun menghajar Laos (1-0), Kamboja (4-0), Singapura (5-0), dan Vietnam (1-0).

Di laga terakhir fase grup, timnas Indonesia harus menelan kekalahan 0-1 dari Thailand.

Perolehan 12 angka dari lima pertandingan membuat timnas Indonesia menduduki peringkat kedua Grup A di bawah Thailand yang mengoleksi 14 angka.

Di babak semifinal, Indonesia akan berhadapan dengan rival abadi, Malaysia, Kamis (12/7/2018).

Jelang laga tersebut, timnas Indonesia memiliki keuntungan besar dibandingkan Malaysia.

Keuntungan tersebut berupa jadwal pertandingan yang lebih dulu digelar daripada pihak lawan.

(Baca Juga: Egy Maulana Datang, Begini 3 Opsi Formasi Timnas U-19 Indonesia di Semifinal Piala AFF)

Terakhir kali Garuda Nusantara turnamen tersebut adalah pada Senin (9/7/2018) ketika kalah 1-2.

Sementara Malaysia baru bermain Selasa (10/7/2018), saat menang 1-0 atas Myanmar.

Mengingat semifinal yang akan digelar pada Kamis (12/7/2018), maka Indonesia memiliki waktu istirahat yang lebih panjang daripada Tim Negeri Jiran.

Selain itu, Indonesia juga memiliki amunisi tambahan yang baru saja dipulangkan dari Polandia, Egy Maulana Vikri.

(Baca Juga: Semifinal Piala Dunia 2018, Semifinal Rasa Imigran)

Tiba di Indonesia pada Selasa, Egy berpeluang diturunkan oleh Indra Sjafri di semifinal Piala AFF U-19.

"Saya pasti selalu siap. Tidak mungkin tidak siap. Apalagi membela negara. Kondisi mau bagaimana pun harus siap," kata Egy dilansir BolaSport.com dari laman resmi PSSI.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X