Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Eks Pemain Liga Utama Swedia Ini Tak Bisa Tampil Kala Bali United Bersua Timnas U-23 Indonesia

By Irfa Ulwan - Selasa, 31 Juli 2018 | 15:22 WIB
Kapten Ostersunds FK Brwa Nouri saat berlaga melawan IFK Goteborg di Jamkraft Arena pada hari Minggu (15/4/2018).
ostersundsfk.se
Kapten Ostersunds FK Brwa Nouri saat berlaga melawan IFK Goteborg di Jamkraft Arena pada hari Minggu (15/4/2018).

Calon rekrutan anyar Bali United, Brwa Hekmat Nouri, dipastikan tak akan tampil ketika Serdadu Tridatu menerima ajakan uji tanding timnas U-23 Indonesia.

Pertandingan itu rencananya akan dilaksanakan di Stadion I Wayan Dipta, Gianyar, Bali pada Selasa (31/7/2018).

Dilansir BolaSport.com dari laman resmi klub, siang ini Nouri dijadwalkan melakoni serangkaian tes medis di salah satu rumah sakit di Kuta, Bali.

Keadaan inilah yang pada akhirnya harus sedikit disesalkan oleh pelatih Bali United, Widodo Cahyono Putro.

"Sebenarnya kami ingin berikan Nouri kesempatan bermain malam ini untuk merasakan atmosfer Stadion I Wayan Dipta. Tapi, ia harus menjalani tes medis hari ini," kata Widodo seperti dikutip BolaSport.com.

(Baca juga: Putra Mahkota Johor Desak Presiden FAM Tarik Timnas U-16 Malaysia dari Piala AFF U-16 2018)

(Baca Juga: Deretan Remaja Paling Menyita Perhatian di Liga 1 2018, Termasuk Inzaghi Muda dan Rory Delap dari Bogor)

Pelaksanaan tes medis bagi rekrutan anyar kontestan Liga 1 merupakan salah satu prosedur agar sang pemain dapat didaftarkan ke PT Liga Indonesia Baru (LIB).

Oleh karena urgensi tersebut, mau tak mau Widodo harus menunda untuk menjajal eks pemain Oestersunds FK itu.


Editor : Andrew Sihombing
Sumber : baliutd.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X