Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Selangkah Lagi Timnas U-16 Indonesia Akan Kawinkan Gelar di Piala AFF U-16 2018

By Deodatus Kresna Murti Bayu Aji - Jumat, 10 Agustus 2018 | 19:54 WIB
   Pemain timnas U-16 Indonesia, Bagas Kahfa dan Bagus Kahfi, menjelang dimulainya laga melawan Myanmar pada laga kedua Grup A Piala AFF U-16 2018 di Stadion Gelora Delta Sidoarjo, Jawa Timur, Selasa (31/07/2018).
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Pemain timnas U-16 Indonesia, Bagas Kahfa dan Bagus Kahfi, menjelang dimulainya laga melawan Myanmar pada laga kedua Grup A Piala AFF U-16 2018 di Stadion Gelora Delta Sidoarjo, Jawa Timur, Selasa (31/07/2018).

Tim nasional (timnas) U-16 Indonesia akan bersua Thailand dalam laga final Piala AFF U-16 2018 di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo pada Sabtu (11/8/2018) pukul 19.00 WIB.

Laga tersebut merupakan puncak gelaran Piala AFF U-16 2018, dan timnas U-16 Indonesia diprediksi akan mengawinkan dua gelar.

(Baca Juga: Pelatih Timnas U-16 Malaysia Akui Kekalahan karena Kesalahan Pemain)

Dua gelar yang akan diraih yakni juara dan prestasi top scorer.

Bagus Kahfi berpotensi memperoleh gelar top scorer Piala AFF U-16 2018.

Hal itu karena saat ini pemain asli Magelang sukses mengantongi total 12 gol.

Pelatih kepala timnas U-16 Indonesia, Fakhri Husaini, juga sudah mempersiapkan tenaga para pemain, supaya bisa fit dalam melawan Thailand.

"Kami fokus kepada recovery pemain. Nanti selain berendam di drum isi es, tim medis juga siapkan metode-metode lain agar pemain bisa fresh dalam waktu singkat," ujarnya.

(Baca Juga: Final Piala AFF U-16 2018, Pria Ini akan Kembali Kibarkan Bendera Thailand di Tengah Suporter Indonesia)

Memang juru taktik itu mengatakan saat ini buta kekuatan Thailand.

Tetapi dirinya telah mensiasati dengan melihat rekaman video permainan mereka.

"Jujur, selama di AFF ini saya belum pernah satu kali pun melihat Thailand bermain. Saya bahkan berharap bisa mendapatkan rekaman video pertandingan mereka," ucapnya.


Editor : Ramaditya Domas Hariputro
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X