Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Klub Malaysia Terkena Dampak Buruk Akibat Dua Pilar Timnas U-23 Indonesia yang ke Asian Games

By Metta Rahma Melati - Jumat, 17 Agustus 2018 | 18:04 WIB
Aksi penyerang Selangor FA, Ilham Udin saat mencoba mengelabuhi kiper Melaka United, Khairul Fahmi Che Mat  (kiri) pada lanjutan Liga Super Malaysia 2018 di Stadion Hang Jebat, Krubong, 21 Juli 2018.
Dok. Melaka United Soccer Association
Aksi penyerang Selangor FA, Ilham Udin saat mencoba mengelabuhi kiper Melaka United, Khairul Fahmi Che Mat (kiri) pada lanjutan Liga Super Malaysia 2018 di Stadion Hang Jebat, Krubong, 21 Juli 2018.

Klub Malaysia, Selangor FA mulai merasa kehilangan dua tonggak penting mereka, Evan Dimas dan Ilham Udin Armaiyn setelah kalah di dua laga awal Piala Malaysia 2018.

Selain Evan Dimas dan Ilhan Udin, Selangor juga kehilangan Syahmi Safari yang bergabung dengan timnas U-23 Malaysia di Asian Games 2018.

Hal tersebut diakui oleh petinggi Selangor FA, Dr Johan Kamal Hamidon soal absennya Evan Dimas, Ilham Udin, dan Syahmi Safari.

"Kami sadar bahwa kami tidak memiliki skuat yang lebih mantap untuk ajang Piala Malaysia, ditambah dengan ketidakhadiran tiga pemain tengah," ujar Johan Kamal Hamidon, dikutip BolaSport.com dari Berita Harian.

"Semua orang tahu bahwa setiap tim bola, posisi itu yang paling penting. Jadi kami harus berhubungan dengan ketiadaan mereka benar-benar berdampak besar pada pertandingan Selangor," ujarnya.

Selangor FA adalah tim yang paling banyak menjuarai Piala Malaysia, kini tim berjuluk The Red Giants itu menjadi juru kunci Grup D Piala Malaysia 2018.

(Baca Juga: 16 Tahun Tak Pernah Menang, Timnas U-23 Malaysia Punya Modal Berharga Tumbangkan Korea Selatan)


Mantan klub Andik Vemansah itu kalah 0-3 dari PKNP FC di leg pertama dan kalah 0-2 dari Pahang.

Lebih buruk lagi, Selangor FA mengalami dua kekalahan di kandang sendiri yakni Stadion Shah Alam.

Selanjutnya Selangor FA akan melawan Sabah di Stadion Likas, Sabtu (18/8/2018).

Mengalami rentetan hasil buruk, Johan masih percaya Selangor akan tampil dengan perofrma terbaik melawan Sabah.

"Saya pikir pada tahap pertama dan kedua dari permainan, pelatih mencoba pasangan pemain baru (setelah tidak adanya tiga tonggak utama)," ujar Johan.

"Jadi, saya harap pertandingan ketiga ini sangat penting dalam membentuk kombinasi pemain yang bagus dan kami berharap untuk menang," katanya


Editor : Ramaditya Domas Hariputro
Sumber : Bharian.com.my

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X