Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Sepak Bola Asian Games 2018 - Timnas U-23 Indonesia Bakal Alami Kerugian Ini jika Terprovokasi Lawan

By Taufan Bara Mukti - Kamis, 23 Agustus 2018 | 12:05 WIB
       Para pemain timnas u-23 Indonesia merayakan gol ke gawang  timnas u-23 Laos di babak penyisihan Grup A cabang sepak bola Asian Games 2018 di Stadion Patriot, Bekasi, Jumat (17/8/2018).
HERKA YANIS PANGARIBOWO/TABLOID BOLA
Para pemain timnas u-23 Indonesia merayakan gol ke gawang timnas u-23 Laos di babak penyisihan Grup A cabang sepak bola Asian Games 2018 di Stadion Patriot, Bekasi, Jumat (17/8/2018).

Kiper timnas Indonesia, Andritany Ardhyasa mengantongi kartu kuning saat menghadapi Taiwan.

(Baca Juga: Media Singapura Soroti Kebangkitan Asia Tenggara di Asian Games 2018, Begini Katanya soal Indonesia)

Winger lincah, Saddil Ramdani, juga mendapat kartu kuning saat Indonesia menghadapi Palestina.

Sementara pada pertandingan terakhir, kontra Hong Kong, 4 pemain Indonesia diganjar kartu kuning.

Keempat pemain itu adalah Febri Hariyadi, Hansamu Yama Pranata, I Putu Gede Juni Antara, dan Stefano Lilipaly.


Ekspresi bek tim nasional U-23 Indonesia, Hansamu Yama, pada laga penyisihan Grup A cabang sepak bola Asian Games 2018 kontra timnas U-23 Laos di Stadion Patriot, Bekasi, Jumat (17/8/2018).(HERKA YANIS PANGARIBOWO/TABLOID BOLA)

Kehilangan satu pemain akibat akumulasi kartu akan membuat langkah Indonesia menjadi berat jika mampu melaju ke babak selanjutnya.

Maklum, mayoritas pemain yang telah mendapat kartu kuning adalah pemain inti di timnas U-23 Indonesia.

Selain itu, tim-tim besar seperti Korea Utara dan Bangladesh bakal menunggu Tim Garuda Muda jika lolos ke perempat final.

Pelatih timnas U-23 Indonesia, Luis Milla, tak bisa berbuat banyak soal kontrol emosi pemain.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X