Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Ada Prestasi yang Gagal Dicapai Anak Asuh Luis Milla dari Timnas Indonesia Asian Games 2014

By Ramaditya Domas Hariputro - Minggu, 26 Agustus 2018 | 10:07 WIB
   Ekspresi sedih para pemain timnas U-23 Indonesia usai kalah dalam adu penalti dari Uni Emirat Arab di babak 16 besar Asian Games 2018, Jumat (24/8/2018) di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang.`
HERKA YANIS PANGARIBOWO/TABLOID BOLA
Ekspresi sedih para pemain timnas U-23 Indonesia usai kalah dalam adu penalti dari Uni Emirat Arab di babak 16 besar Asian Games 2018, Jumat (24/8/2018) di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang.`

Timnas U-23 Indonesia pada Asian Games 2018 mengulangi kegagalan skuat Garuda empat tahun silam.

Anak asuh Luis Milla gagal di fase 16 besar Asian Games 2018 setelah tumbang dari Uni Emirat Arab.

Kegagalan di babak 16 besar pun serupa dengan laju timnas U-23 Indonesia di Asian Games 2014.

Kala itu anak didik Aji Santoso takluk di fase 16 besar dari perlawanan timnas U-23 Korea Utara 1-4.

(Baca Juga: Kalahkan Indonesia, UEA Berhadapan dengan Mimpi Buruk Garuda Muda 4 Tahun Silam)

Sama-sama gagal, tetapi ada satu capaian yang gagal diraih timnas U-23 Indonesia di bawah komando Luis Milla dari skuat 2014.

Adalah pencapaian individu sebagai top scorer yang diraih Ferdinand Sinaga dengan catatan enam gol.

Ferdinand yang saat itu menjadi pilar Persib Bandung berhasil menyabet gelar prestisius top scorer Asian Games 2014.

Catatan impresif Ferdinand gagal dikejar atau disamai oleh pemain timnas U-23 Indonesia saat ini.


Ferdinand Sinaga saat membela Timnas Indonesia di ajang Asian Games 2014.(TRIBUNNEWS.COM)

Skuat Garuda Muda di bawah komando Luis Milla hanya mengirim nama Alberto Goncalves dan Stefano Lilipaly sebagai pencetak gol terbanyak tim.

Dua pemain naturalisasi tersebut masing-masing menyumbang empat gol untuk Garuda Muda.

Catatan gol keduanya sejauh ini masih kalah dari Hwang Ui-jo, striker Korea Selatan yang sudah membuat lima gol.

(Baca Juga: Djadjang Nurdjaman Datang, Empat Mantan Persib Bandung Reuni di Skuat Persebaya)

Seiring terhentinya laju Garuda Muda di Asian Games 2018, praktis capaian Ferdinand gagal dikejar.

Namun begitu, satu catatan impresif yang dibuat timnas U-23 Indonesia saat ini adalah sebagai tim tersubur di fase grup.

Bersama China, anak asuh Luis Milla sukses menyarangkan 11 gol dan menjadi yang terbanyak.


Editor : Ramaditya Domas Hariputro
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X