Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Timnas U-16 Indonesia Berkekuatan 23 Nama dan TC di Malaysia, Fakhri Husaini Panggil Gelandang 'Bernama' Jepang

By Nungki Nugroho - Jumat, 31 Agustus 2018 | 14:42 WIB
Skuat timnas U-16 Indonesia dan Ketua Umum PSSI, Edy Rahmayadi, berdoa bersama saat pemusatan latihan di Stadion Teladan, Kota Medan.
ABDI PANJAITAN/BOLASPORT.COM
Skuat timnas U-16 Indonesia dan Ketua Umum PSSI, Edy Rahmayadi, berdoa bersama saat pemusatan latihan di Stadion Teladan, Kota Medan.

Ketiga pemain tersebut digantikan oleh Cecep dan Muhammad Uchida.

Bagi Uchida, ini merupakan pemanggilan kembali oleh Fakhri Husaini karena ia juga sempat menjadi bagian dari timnas U-15 Indonesia di Piala AFF 2017.

(Baca Juga: Bersama Luis Milla, Timnas U-23 Indonesia Pecahkan Rekor pada Asian Games 2018)

Penampilan pemain dengan 'nama' tengah ala Jepang itu pada Gothia Cup 2018 beberapa waktu lalu sukses memikat kembali hati Fakhri.

Meski hanya mampu meraih peringkat ketiga, peran pemain yang berposisi sebagai gelandang sekaligus kapten di tim LKG SKF itu sangatlah penting.

(Baca juga: Sejumlah Pemain dan Eks Pesepak Bola Jepang Jadi Korban Investasi Perumahan yang Timbulkan Hutang)

Uchida pun bisa menjadi tenaga baru bagi skuat asuhan Fakhri Husaini di Piala Asia U-16 2018.

Turnamen yang diikuti oleh 16 negara ini nantinya digelar di Malaysia pada 20 September hingga 7 Oktober 2018.

Berada satu grup dengan Vietnam, India, dan Iran, David Maulana dkk mengemban misi besar untuk lolos ke Piala Dunia U-17 2019 di Peru.

Lolos ke empat besar menjadi kewajiban timnas U-16 Indonesia pada Piala Asia U-16 tahun ini.


Editor : Estu Santoso
Sumber : PSSI.org

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X