Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Debut Timnas Timor Leste di Piala AFF Harus Diawali dengan Status Sebagai Tim Musafir

By Adif Setiyoko - Kamis, 4 Oktober 2018 | 09:09 WIB
Striker Brunei Darussalam, Adi Said (tengah) berusaha merebut bola dari kapten Timor Leste, Jorge Sabas Victor (kanan) pada babak kualifikasi leg kedua Piala AFF 2018 di Stadion Sultan Hassanal Bolkiah (9/8/2018).
affsuzukicup.com
Striker Brunei Darussalam, Adi Said (tengah) berusaha merebut bola dari kapten Timor Leste, Jorge Sabas Victor (kanan) pada babak kualifikasi leg kedua Piala AFF 2018 di Stadion Sultan Hassanal Bolkiah (9/8/2018).

Federasi Sepakbola ASEAN (AFF) telah mengkonfirmasi bahwa timnas Timor Leste akan melakoni laga kandang Piala AFF 2018 di negara lain.

Timnas Timor Leste terpaksa menggelar dua laga kandang mereka di Thailand dan Malaysia. Kepastian soal hal ini sebelumnya telah diumumkan di laman resmi AFF.

Alasannya, Stadion Nasional Timor Leste yang biasa digunakan untuk laga kandang dianggap tak memenuhi syarat untuk menggelar pertandingan di malam hari.

(Baca Juga: Di Tengah Masa Hukuman Komdis PSSI, Persib Bandung Terancam Didiskualifikasi dari Liga 1)

Salah satu faktor yang mendasari hal tersebut yakni lampu penerangan stadion yang masih berada di bawah standar.

"Berdasarkan kunjungan Dato' Sri Azzuddin Ahmad (Sekjen AFF) pada 25 September, Stadion Dili mempunyai penerangan yang tak lengkap," begitu pernyataan resmi dari situs Piala AFF 2018.

Timor Leste sendiri dijadwalkan melakoni partai kandang pada babak penyisihan grup tatkala menghadapi Thailand (9/11/2018) dan Filipina (17/11/2018).

Sebagai informasi BolaSporter, tim beralias O Sol Nascente itu tergabung di Grup B Piala AFF 2018 bersama Thailand, Indonesia, Filipina, dan Singapura.

(Baca Juga: Timnas Indonesia Berkumpul Akhir Pekan Ini Sebagai Persiapan 2 Laga Uji Coba)

Dengan demikian, dua partai tandang timnas Timor Leste akan dijalani dengan melawat ke Indonesia dan Singapura.

Tentu saja, melakoni turnamen sebagai tim musafir bakal menjadi kerugian besar bagi Timor Leste.

Pasalnya, mereka akan melakoni laga kandang rasa tandang dan diperkirakan bakal kehilangan dukungan pendukungnya sendiri saat bermain di luar negeri.

(Baca Juga: Berita Persib - Seluruh Tersangka Pengeroyokan Haringga Sirla Dilarang Menonton Sepak Bola Seumur Hidup)

Ini adalah penampilan perdana Timor Leste di ajang Piala AFF. Sebelumnya, mereka harus menjalani babak play-off untuk bisa tampil di ajang paling bergengsi se-Asia Tenggara ini.

Di babak play-off, Timor Leste berhasil mengalahkan Brunei Darussalam dengan skor agregat 3-2 dan menggenapi formasi 10 kontestan Piala AFF edisi ke-12 ini.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Berikut jadwal terbaru untuk pekan 25 Liga 1 2018. Apa prediksi untuk tim jagoan kalian? #Liga12018 #Liga1 #JadwalBola #JadwalLiga1

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : AseanFootball.org

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X