Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Piala AFF 2018 - Pernah Layangkan Pujian, Sven-Goran Eriksson Bakal Reuni dengan Kurniawan Dwi Yulianto

By Metta Rahma Melati - Sabtu, 27 Oktober 2018 | 23:44 WIB
  Sven-Goran Eriksson (kanan) dan David Beckham dalam sesi latihan timnas Inggris di Stadion Ernst Happel, Vienna, 3 September 2004.
NICOLAS ASFOURI / AFP
Sven-Goran Eriksson (kanan) dan David Beckham dalam sesi latihan timnas Inggris di Stadion Ernst Happel, Vienna, 3 September 2004.

Nantinya, Bima Sakti akan bekerja sama dengan Kurniawan Dwi Yulianto dan Kurnia Sandy untuk melatih timnas Indonesia pada Piala AFF 2018.

Pada laga uji coba terakhir timnas Indonesia melawan Hong Kong, Kurniawan Dwi Yulianto mendampingi Bima Sakti sebagai asisten pelatih.

Sven-Goran Eriksson pun akan bertemu kembali anak didiknya saat melatih Sampdoria dulu, yakni Kurniawan Dwi Yulianto dan Kurnia Sandy.

Pada 1993 Kurniawan Dwi Yulianto, Kurnia Sandy, dan Bima Sakti tergabung dalam PSSI Primavera pada yang bekerjasama dengan Sampdoria.

Di mana saat itu Sven-Goran Eriksson melatih Sampdoria pada 1992-1997.

(Baca Juga: Timnas U-19 Indonesia Underdog untuk Melaju ke Piala Dunia U-20 2019, Kenapa?)

Kurnia Sandy pernah menjadi kiper ketiga tim utama Sampdoria pada musim 1996/1997, meskipun pada akhirnya ia belum mendapatkan menit bermain.

Lalu, Kurniawan Dwi Yulianto pernah dipuji oleh Sven-Goran Eriksson.

Kurniawan mampu melesatkan gol indah dari jarak 40 meter saat menggenapi kemenangan 4-0 Sampdoria atas Sestri Levante.

Ketika itu, Kurniawan memang cuma 25 menit beraksi untuk Sampdoria. Namun penampilannya sudah membuat Sven-Goran Eriksson, pelatih Sampdoria, mengacungkan jempolnya. "Potensinya besar," pujinya, dikutip BolaSport.com dari Juara.net.

Apa saja kelebihan Kurniawan? "Cepat, cerdik, dan cerdas," tukas "Mister", panggilan Eriksson, kepada BOLA di Bogliasco, markas Sampdoria di pinggiran kota Genoa.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
36
85
2
Arsenal
36
83
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
37
52
10
Bournemouth
37
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X