Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Keputusan Mengejutkan Pelatih Timnas U-19 Indonesia pada Posisi Sentral

By Nungki Nugroho - Minggu, 28 Oktober 2018 | 19:23 WIB
              Para pemain timnas U-19 Indonesia berpose jelang laga uji coba kontra Arab Saudi di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, pada Rabu (10/10/2018).
MUHAMMAD BAGAS/TABLOID BOLA
Para pemain timnas U-19 Indonesia berpose jelang laga uji coba kontra Arab Saudi di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, pada Rabu (10/10/2018).

Timnas U-19 Indonesia menggunakan formasi mengejutkan saat berjumpa timnas U-19 Jepang pada babak perempat final Piala Asia U-19 2018.

Timnas U-19 Indonesia menggunakan formasi sedikit menumpuk pemain di lini pertahanan yaitu 5-2-3.

Timnas U-19 Indonesia memasang lima bek sekaligus guna meredam kelincahan para pemain-pemain timnas U-19 Jepang.

Tak hanya soal itu, pelatih timnas U-19 Indonesia, Indra Sjafri juga memberi keputusan mengejutkan soal posisi bek tengah.

Kadek Raditya akhirnya mendapatkan menit bermain bersama pasukan Garuda Nusantara.

(Baca Juga: Link Live Streaming Timnas U-19 Indonesia Vs Jepang - Satu Langkah Menuju Piala Dunia U-20 2019!)


Pemain timnas U-19 Indonesia, Kadek Raditya Maheswara saat jeda pertandingan melawan Persibara Banjarnegara di Lapangan Universitas Negeri Yogyakarta (UNY), Sabtu (8/9/2018).(NUNGKI NUGROHO/BOLASPORT.COM)

Ini menjadi pertandingan pertama Kadek bersama timnas U-19 Indonesia di ajang Piala Asia U-19 2018.

Uniknya, pemain kelahiran Denpasar itu ditempatkan di belakang Rachmat Irianto yang pada tiga laga terakhir tak tergantikan di sektor bek tengah bersama Nur Hidayat Haji Haris.

Adapun Irianto yang mengenakan ban kapten justru ditempatkan sedikit maju di belakang dua gelandang, Muhammad Luthfi Kamal dan Syahrian Abimanyu.


Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : instagram.com/pssi_fai

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X