Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Piala AFF 2018 - Media Asing Sebut Bima Sakti Tak Miliki Alasan untuk Cadangkan Riko Simanjuntak

By Irfa Ulwan - Rabu, 14 November 2018 | 16:44 WIB
 Pemain timnas Indonesia, Riko Simanjuntak, berusaha melepaskan diri dari penjagaan para pemain Mauritius pada laga persahabatan internasional di Stadion Wibawa Muklti, Selasa (11/9/2018).
HERKA YANIS PANGARIBOWO/TABLOID BOLA
Pemain timnas Indonesia, Riko Simanjuntak, berusaha melepaskan diri dari penjagaan para pemain Mauritius pada laga persahabatan internasional di Stadion Wibawa Muklti, Selasa (11/9/2018).

Salah satu editor Fox Sports Asia , Gabriel Tan, mengungkapkan tak ada satu pun alasan bagi Bima Sakti terus menyimpan Riko di bangku cadangan.

(Baca juga: Jadwal Siaran Langsung Laga Timnas Indonesia Selanjutnya di Piala AFF 2018, Tetap Live RCTI!)

Andai ditilik dari segi kebugaran dan fisiknya, eks pemain Semen Padang itu secara reguler bermain penuh untuk klubnya saat ini, Persija Jakarta.

Seharusnya, tidak akan menjadi masalah jika Bima Sakti memasang Riko sejak awal laga.

"Seperti yang telah ditunjukkan di klubnya, Riko tidak memiliki masalah bermain penuh. Bima seharusnya tidak memiliki alasan untuk tidak memainkan dia sejak awal," tulis Fox Sports Asia.

Namun, di akhir tulisannya, Gabriel Tan justru menyodorkan sebuah pertanyaan yang tak dapat dijawabnya sendiri.

Gabriel menyangsikan Riko, andai dia dijadikan starter, mampukah Riko berbuat lebih baik seperti saat dia menjadi pengganti?

(Baca juga: Klasemen Grup B Piala AFF 2018 - Menang, Timnas Indonesia Amankan Posisi Runner-up)

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Siapa kita? INDONESIA!!! . #andikvermansah #timnasindonesia #timnasday #pialaaff2018

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Ramaditya Domas Hariputro
Sumber : foxsportsasia.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X