Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Demi Ricko Andrean, Jersey Gelandang Persib Ini Laku Rp 2,5 Juta

By Irwan Febri Rialdi - Jumat, 28 Juli 2017 | 13:29 WIB
Kim Kurniawan dan Bobotoh
Instagram
Kim Kurniawan dan Bobotoh

Kepergian bobotoh Persib, Ricko Andrean, menarik simpati salah satu gelandang Persib, Kim Jeffrey Kurniawan.

Kim melelangkan seragamnya sebagai rasa simpati kepada keluarga yang ditinggalkan Ricko.

Lewat akun twitter @Kimkurniawan, Kim menjelaskan bahwa seragam yang dilelangnya telah laku Rp 2,5 juta. Uang tersebut akan diberi Kim kepada keluarga Ricko selepas dia pulang dari laga tandang melawan Perseu Serui, Sabtu (29/7/2017).

 Kim berharap bantuan ini dapat meringankan beban keluarga.

Kepedulian gelandang usia 27 tahun itu memang sudah terlihat dengan mengejuk Ricko saat dirawat di RS Santo Yusuf Kota Bandung.

Ricko adalah seorang bobotoh yang menjadi korban pengeroyokan pada  laga Persib kontra Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Sabtu (22/7/2017) lalu.

Ricko meninggal dunia pada Kamis (27/7/2017) pagi dan dimakamkan pada sore hari.


Editor : Husen Sanusi
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X