Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Inspiratif, Pesepak Bola Berbakat asal Magelang Ini Kejar Impian demi Masuk Bali United

By Aditya Fahmi Nurwahid - Sabtu, 30 September 2017 | 14:35 WIB
Bagus Surya Pamungkas (kanan) berfoto dengan Djadjang Nurdjaman saat seleksi terbuka u-23 di Kabupaten Banjarnegara, Jawa Tengah.
BOLASPORT.COM
Bagus Surya Pamungkas (kanan) berfoto dengan Djadjang Nurdjaman saat seleksi terbuka u-23 di Kabupaten Banjarnegara, Jawa Tengah.


Laman crowdfunding Bagus Surya Pamungkas di situs kitabisa.com(KITABISA.COM)

(Baca Juga: Akui Kedua Tim Hebat, Luis Milla Lakukan Ini Pasca Laga Bhayangkara FC Kontra Bali United)

Dihubungi BolaSport.com melalui telepon, Bagus Surya Pamungkas menjelaskan alasannya mengikuti seleksi tersebut.

"Jujur saya ingin masuk ke tim Bali United, namun banyak kekurangan yang harus saya perbaiki," ujar Bagus Surya Pamungkas.

Espe juga mengatakan bahwa suda ada jaminan dari pihak manajemen untuk para atlet binaan bermain di klub profesional di liga 1, liga 2, atau liga 3.

"Output dari TC ini bisa bermain di liga profesional Indonesia, disalurkan ke klub liga satu atau dua atau tiga dengan kapasitas masing-masing selepas TC," ujar Bagus Espe.

Bagus sendiri sudah aktif berkompetisi di Kabupaten Magelang sejak usia 11 tahun.

Saat mengenyam bangku SMA, Bagus juga didapuk sebagai most valueable player (MVP) saat menjadi punggawa SMA Negeri 1 Magelang di kompetisi antar SMA.


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X