Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

10 Pemain PSM Makassar Singkirkan Persib Bandung dari Piala Presiden

By Muhammad Robbani - Jumat, 26 Januari 2018 | 21:57 WIB
Persib Bandung takluk 0-1 dari PSM Makassar pada pertandingan terakhir Grup A Piala Presiden 2018, di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Jumat (26/1/2018).
twitter.com/persib
Persib Bandung takluk 0-1 dari PSM Makassar pada pertandingan terakhir Grup A Piala Presiden 2018, di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Jumat (26/1/2018).

Persib Bandung dipastikan gagal melaju ke babak perempat final Piala Presiden 2018.

Kepastian itu didapat usai Persib takluk dari PSM Makassar dengan skor 0-1 pada pertandingan terakhir Grup E Piala Presiden 2018, di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Jumat (26/1/2018).

Padahal, tim berjulukan Maung Bandung itu butuh kemenangan 5 gol tanpa balas atas PSM untuk lolos ke babak berikutnya.

Hal itu harus dilakukan agar Persib menempati peringkat pertama dan lolos dengan status sebagai juara Grup A Piala Presiden 2018.

Kekalahan ini membuat skuat asuhan Roberto Carlos Mario Gomez tak beranjak dari posisi 3 Grup A dengan torehan 3 poin.

Tim tuan rumah mendapat peluang pertama melalui sundulan Victor Igbonefo yang menyambut tendangan sudut In Kyun-oh, pada menit ke-11.

Namun sundulan bek naturalisasi itu masih lemah dan belum membuahkan hasil.

Semenit berselang, penyerang impor PSM, Bruce Djite mengancam lewat tendangan bebas yang bisa diselamatkan kiper Persib, Muhammad Nathir.

Tuan rumah kembali mengancam, kali ini percobaan In Kyun-oh yang masih di melenceng tipis di atas mistar PSM.

PSM hampir membobol gawang Persib melalui tendangan bebas keras yang dilepaskan Bruce Djite, masih bisa ditepis Natshir pada menit ke-50.

Angin segar datang buat Persib saat wasit mengusir kapten PSM, Zulkifli diusir wasit pada menit ke-54.

Justru tim tamu yang mampu unggul lebih dulu melalui gol yang dicetak oleh Bruce Djite.

Pemain berpaspor Australia itu mencetak gol usai menyambar bola muntah hasil halauan Natshir pada menit ke-59.

Sampai pertandingan berakhir, Persib tak kunjung bisa mencetak gol balasan.

Skor 1-0 untuk kemenangan PSM tetap bertahan sampai pertandingan berakhir.


Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X