Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bukan Taktik atau Strategi, PSMS Akan Evaluasi Hal Ini Jelang Leg Kedua

By Ramaditya Domas Hariputro - Minggu, 11 Februari 2018 | 12:49 WIB
Pemain PSMS Medan, Suhandi, berduel dengan pemain Persija, Novri Setiawan, pada laga leg I semifinal Piala Presiden 2018 di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (10/2/2018).
GONANG SUSATYO/BOLASPORT.COM
Pemain PSMS Medan, Suhandi, berduel dengan pemain Persija, Novri Setiawan, pada laga leg I semifinal Piala Presiden 2018 di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (10/2/2018).

PSMS Medan dipaksa mengakui ketangguhan Persija Jakarta pada babak semifinal leg pertama Piala Presiden 2018.  

Tim besutan Djadjang Nurdjaman kalah dengan skor cukup telak 4-1 dari skuat berjuluk Macan Kemayoran.

Juru taktik PSMS, Djadjang Nurdjaman, mengakui jika anak didiknya masih kalah kualitas dibanding Persija.

(Baca Juga: 7 Fakta Jelang Laga Persija Vs PSMS untuk Semifinal Piala Presiden 2018)

Menurut pelatih 53 tahun tersebut, satu hal yang perlu diperhatikan tak lain soal mental pemain PSMS.

Djanur, sapaan akrab Djadjang Nurdjaman, menyoroti bahwa mental Legimin Rahardjo dkk masih lemah.

Evaluasi mental ini akan jadi fokus Djanur menjelang leg kedua semifinal.

"Saya lebih menyoroti mental pemain yang belum stabil. Dan waktu recovery akan kami gunakan untuk pembenahan mental," ujar Djanur.

"Paling tidak, dalam waktu recovery ini kami akan evaluasi soal mental dan tidak banyak melakukan latihan taktik," tambah arsitek asal Majalengka itu.

Tak berhenti sampai disitu, Djanur menegaskan Ayam Kinantan masih belum meyerah pada pertemuan leg kedua.


Editor : Andrew Sihombing
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X