Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Sejarah Hari Ini - Ketika Satu-satunya Bek Jebolan Piala Dunia yang Melegenda di Indonesia Lahir

By Ramaditya Domas Hariputro - Kamis, 15 Maret 2018 | 17:29 WIB
Pierre Njanka
BBC.CO,UK
Pierre Njanka

Berkat pengalaman serta kewibawaannya, manajemen Singo Edan pun langsung mendapuknya sebagai kapten tim.

Tak heran, musim 2010 adalah tahun terbaiknya selama empat tahun mewarnai persaingan di kompetisi ISL.

Bersama tim kebanggaan Aremania, Njanka yang memiliki peran vital dalam tim sukses menjuarai ISL 2010.

Padahal saat itu ia sudah tak lagi muda, Njanka merapat ke panji Singo Edan saat berusia 37 tahun.

(Baca Juga: Tak Disangka! Bukan soal Prestasi, Media Asing Ternama Malah Mewartakan Egy Maulana Seperti Ini)

Dengan capaian tersebut namanya langsung menjadi primadona di tanah Malang, terkhusus bagi Aremania.

Namun pada musim selanjutnya, Njanka malah pergi untuk melanjutkan petualangan bersama klub Liga Primer Indonesia (IPL), Aceh United.

Setelah itu, ia kembali ke tim ISL, Mitra Kukar, sebelum pindah ke Persisam Samarinda pada musim 2012 hingga memutuskan untuk pensiun.

Nama Pierre Njanka adalah satu-satunya palang pintu jebolan Piala Dunia yang pernah mewarnai kompetisi tanah air.

Dari nama-nama pemain bintang dunia, mayoritas didominasi oleh pemain dengan berposisikan gelandang atau penyerang.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : Berbagai sumber

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X