Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Ini Dia Pemenang Kisah Terbaik dalam Program Pahlawan Sepak Bola Allianz

By Verdi Hendrawan - Minggu, 1 Juli 2018 | 18:19 WIB
Pelatih sepak bola usia muda, Trimur Vedhayanto (kiri), berfoto bersama CEO Allianz, Pieter Daniel van Zyl, saat menerima penghargaan kisah terbaik program Pahlawan Sepak Bola di Hotel Bellezza, Jakarta Selatan, Minggu (1/7/2018).
VERDI HENDRAWAN/BOLASPORT.COM
Pelatih sepak bola usia muda, Trimur Vedhayanto (kiri), berfoto bersama CEO Allianz, Pieter Daniel van Zyl, saat menerima penghargaan kisah terbaik program Pahlawan Sepak Bola di Hotel Bellezza, Jakarta Selatan, Minggu (1/7/2018).

Program Kisah Pahlawan Sepak Bola yang digagas oleh Allianz kini telah mendapatkan pemenangnya.

Acara yang diinisiasi oleh perusahaan asuransi asal Jerman ini dilakukan sebagai bentuk apresiasi bagi para inspirator olahraga sepak bola, terutama para pelatih pemain muda di Indonesia, melalui sebuah karya tulis.

Sejak pertama kali dibuka pada akhir Mei hingga Juni 2018, telah masuk 399 tulisan dari masyarakat dan memunculkan 10 kandidat pemenang.

Pada acara puncak yang digelar di Hotel Bellezza, Jakarta Selatan, Minggu (1/7/2018), Allianz mengumumkan para pemenang.

Kisah seorang peorang pelatih SSB bernama Trimur Vedhayanto dari Desa Suruh, Kabupaten Semarang, dipilih sebagai pemenang kisah terbaik yang dipilih oleh Allianz.

Melihat gairah tinggi anak-anak di desa tersebut, tetapi klub yang menjadi wadah para pemain untuk berlatih bisa dikatakan mati suri membuat Trimur Vedhayanto prihatin.

Akhirnya pada 2013, Trimur Vedhayanto memutuskan untuk mendirikan klub Suruh FC serta membina talenta-talenta muda yang ada di daerahnya di usia 8 hingga 16 tahun tanpa mendapat bayaran.

"Hal yang paling membahagiakan bagi saya adalah punya kesempatan untuk menularkan ilmu pada anak-anak. Kasihan kalau anak-anak desa tidak diarahkan. Padahal, mereka punya talenta," ujar Trimur Vedhayanto seperti dikutip BolaSport.com dari karya tulis ciptaannya itu.

Hal tersebut tetap dilakukan Trimur Vedhayanto di sela-sela kesibukannya karena mengaku bahagia bisa membagikan ilmunya kepada generasi muda sepak bola.


Editor : Beri Bagja
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Newcastle
35
56
7
Man United
34
54
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X