Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bomber Timnas U-23 Malaysia Tinggalkan TC Asian Games 2018 Demi Trial Bersama Klub Liga Jepang

By Adif Setiyoko - Kamis, 2 Agustus 2018 | 15:37 WIB
M Hadi Fayyadh pemain Timnas Malaysia
instagram.com/hadifayyadhh
M Hadi Fayyadh pemain Timnas Malaysia

Bomber Malaysia, Hadi Fayyadh Abd Radzak, menyebut bakal memanfaatkan kesempatan trial bersama klub asal Jepang, Roasso Kumamoto.

Kendati hanya akan mengikuti trial selama sepekan, namun pemain asal klub Johor Darul Takzim II (JDT II) ini siap untuk memberikan kemampuan terbaiknya.

Kesempatan itu, lanjut Hadi, bakal dijadikannya untuk menimba pengalaman baru di negara yang telah lolos ke Piala Dunia sebanyak enam kali tersebut.

(Baca Juga: Esteban Vizcarra Dikabarkan Merapat ke Persib, Mario Gomez Keceplosan Ungkap Hal Ini)

"Saya merasa gembira andai terpilih untuk menjalani latihan bersama Roasso Kumamoto di Jepang. Dan saya berterima kasih kepada pihak-pihak yang telah membantu saya," ujar Hadi, dilansir BolaSport.com dari Berita Harian.

"Selain itu, saya juga ingin mengucapkan terima kasih kepada tim saya, Johor Darul Takzim II (JDT II), yang telah bersedia untuk mengizinkan saya menjalani latihan di sana," ucapnya.

(Baca Juga: Petinggi Sepak Bola Malaysia Sebut Isu Bendera Indonesia Terbalik Terlalu Dibesar-besarkan)

Bagi bomber berusia 18 tahun tersebut, hal ini akan menjadi pengalaman berharga untuknya.

Ia juga mengaku akan memberikan kemampuan terbaiknya saat menjalani trial bersama klub kasta kedua Liga Jepang tersebut.


Editor : Andrew Sihombing
Sumber : Bharian.com.my

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X