Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Nilmaizar Tidak Benar-benar Bisa Melupakan Sepak Bola meski Memilih Terjun ke Politik

By Irfa Ulwan - Senin, 31 Desember 2018 | 14:49 WIB
  Ekspresi pelatih PS Tira, Nilmaizar, dalam pertandingan Liga 1 melawan Persebaya Surabaya, Selasa (11/9/2018).
TB KUMARA/BOLASPORT.COM
Ekspresi pelatih PS Tira, Nilmaizar, dalam pertandingan Liga 1 melawan Persebaya Surabaya, Selasa (11/9/2018).

Nil Maizar kembali terjun ke kancah perpolitikan. Namun, pria yang terakhir membesut PS Tira itu tak benar-benar bisa melupakan sepak bola.

Nilmaizar akan kembali berkompetisi dalam pemilihan legislatif 2019, setelah gagal pada 2014.

Nilmaizar bakal memperebutkan satu kursi di DPR RI periode 2019-2024.

Namun, pelatih yang berhasil menyelamatkan PS Tira dari jurang degradasi itu masih lekat dengan sepak bola.

(Baca Juga: Dilepas Persija, Asri Akbar Harus Tunda Keinginan untuk Pulang ke Pangkuan PSM Makassar)

Bahkan, tujuannya terjun ke dunia politik masih berkait erat dengan dunia yang mencuatkan namanya itu.

Pelatih asal Payakumbuh, Sumatra Barat itu akan terus mengawal isu-isu sepak bola bilamana terpilih.

"Mendidik anak bangsa dengan sepak bola menjadi dasar pembektukan karakternya," ujar Nil, kutip BolaSport.com dari laman Liga Indonesia.

Pria yang juga sempat membesut timnas Indonesia juga akan terus memperjuangkan sepak bola melalui status barunya itu.

(Baca Juga: Rumor Transfer Liga 1 - Zalnando dan Esteban Vizcarra ke Persib, Beto ke Persija)

Nil datang ke PS Tira pada Juli 2018 saat tim itu tengah limbung.

Meski tak langsung menunjukkan perubahan signifikan, tetapi Nil mampu menjaga kondisi PS Tira tetap solid untuk mengarungi Liga 1 2018.

Mereka pada akhirnya berhasil lolos dari ancaman degradasi setelah The Young Warriors berhasil meraih kemenangan pada dua laga terakhirnya. 

(Baca Juga: Menanti Terpecahkannya Teka-teki Pengisi Kursi Kepelatihan Bali United)


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : liga-indonesia.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X