Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Mengenang Kegemilangan Legenda Dunia Balap Motor, Angel Nieto

By Afi Adi Nugroho - Jumat, 4 Agustus 2017 | 14:46 WIB
Angel Nieto mantan Pebalap MotoGP juara dunia 13 kali meninggal dunia
motogp.com
Angel Nieto mantan Pebalap MotoGP juara dunia 13 kali meninggal dunia

Nieto pernah memiliki berkesempatan mencicipi kompetisi balap di kelas 250cc sebanyak 5 kali. Namun, pria yang lahir pada 25 Januari 1947 tersebut hanya berhasil menduduki peringkat 5.


Foto ini diambil pada 18 Mei 2008 ketika Angel Nieto (kiri) berfoto bersama pebalap Italia, Valentino Rossi, yang memenangi balapan GP Prancis di Sirkuit Le Mans.(JEAN-FRANCOIS MONIER/AFP PHOTO)

Kisah gemilang Angel Nieto pernah diangkat ke dalam beberapa film dokumenter.

Film yang pertama adalah Angel Nieto: 12+1. Film arahan Alvaro Fernandez Armero tersebut dirilis pada tahun 2005.

Kisah Angel Nieto saat berlomba di kelas 125cc bersama Mordibelli juga ikut didokumentasikan.

Film tersebut berjudul Morbidelli - A Story of Men and Fast Motorcycle.

Film yang dirilis pada tahun 2014 tersebut disutradarai oleh Jeffrey Zani dan Matthew Gonzales.

Berikut video Angel Nieto saat memperoleh kemenangan di sirkuit TT Assen tahun 1971:


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : Berbagai sumber

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X