Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

MotoGP San Marino 2017 - Flash Back MotoGP GP San Marino 2016, Perseteruan Valentino Rossi dan Jorge Lorenzo di Meja Konferensi Pers

By Ignatius Wijayatmo - Minggu, 10 September 2017 | 06:36 WIB
Pebalap Yamaha Team asal Spanyol, Jorge Lorenzo (kiri), dan rekan satu timnya asal Italia, Valentino Rossi, bersiap saat akan menjalani pemotretan jelang GP Valencia di Sirkuit Ricardo Tormo, Kamis (10/11/2016).
JOSE JORDAN/AFP PHOTO
Pebalap Yamaha Team asal Spanyol, Jorge Lorenzo (kiri), dan rekan satu timnya asal Italia, Valentino Rossi, bersiap saat akan menjalani pemotretan jelang GP Valencia di Sirkuit Ricardo Tormo, Kamis (10/11/2016).

Dani Pedrosa berhasil memenangi balapan, Valentino Rossi finis nomor dua, dan Jorge Lorenzo finis nomor tiga.

Berakhirnya balapan tersebut berujung pada perseteruan Rossi dan Lorenzo di meja konferensi pers.

Perdebatan muncul karena Lorenzo menganggap jika aksi menyalip Rossi di awal balapan dianggap agresif.

(Baca Juga: MotoGP San Marino 2017 - Ini Alasan Andrea Dovizioso Masih Betah Gunakan Fairing Lama )

Sebaliknya, Rossi menganggap itu adalah aksi menyalip biasa.

"Menyalip di Sirkuit Misano selalu sedikit sulit. Saya ingin mencoba sejak awal balapan karena saya ingin mengatur semuanya," kata Rossi dalam konferensi pers setelah balapan.

"Well, kalau kalian menanyakan hal ini, mungkin karena aksi tersebut memang agresif. Kalau tidak, kalian tidak akan bertanya,"

"Kalian bisa punya pendapat berbeda, tetapi menurut saya aksi tersebut terlalu agresif. Dia tidak perlu melakukannya, tetapi kalian tahu bahwa memang itulah gayanya. Pebalap lain melakukannya dengan lebih bersih," kata Lorenzo.

"Tidak, tidak, tidak. Coba nanti lihat lagi aksi itu di televisi," ujar Rossi.

"Jika saya tidak menarik motor, kita akan kecelakaan - saya akan jatuh. Mungkin kamu tidak, tetapi sudah pasti saya akan jatuh," kata Lorenzo

"Itu tidak benar. Saya tidak tahu harus berkata apa. (Marc) Marquez menyalip 10 kali dengan cara seperti itu di Sirkuit Silverstone (Inggris). Kamu mengatakan bahwa ini tidak benar," ujar Rossi.

"Ini menurut saya, pendapat saya," kata Lorenzo.

Sekarang, setahun berlalu kondisi telah berbeda, Jorge Lorenzo sudah pindah ke Ducati dan Valentino Rossi absen balapan karena cedera.


Editor : Ignatius Wijayatmo
Sumber : kompas.com, Twitter.com/motogp

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X