Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Ban Rusak Buat The Little Samurai Menyerah di Jepang

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Rabu, 18 Oktober 2017 | 07:11 WIB
Pebalap tim Repsol Honda, Dani Pedrosa, saat bersiap pada babak kualifikasi MotoGP Jepang di Twin Ring Motegi, Sabtu (14/10/2017).
HONDARACINGCORPORATION.COM
Pebalap tim Repsol Honda, Dani Pedrosa, saat bersiap pada babak kualifikasi MotoGP Jepang di Twin Ring Motegi, Sabtu (14/10/2017).

Dani Pedrosa kembali gagal finis di Sirkuit Twin Ring Motegi, Jepang setelah memutuskan untuk keluar di penghujung balapan yang berlangsung pada hari Minggu (15/10/2017) lalu.

"Hari yang sangat sulit dan sangat kecewa karena ada kesempatan untuk melakukan balapan yang bagus," ujar Dani Pedrosa seperti dilansir BolaSport.com dari MotoGP.

Masalah ban belakang menjadi penyebab Dani Pedrosa gagal tampil kompetitif, berbeda jauh dengan rekan setimnya, Marc Marquez, yang berhasil bersaing di grup terdepan.

BolaSport mencatat Dani Pedrosa kalah bersaing dengan dua pebalap Yamaha, Maverick Vinales dan Valentino Rossi yang berhasil menyalipnya di lap-lap awal.

Bahkan semenjak Valentino Rossi terjatuh, Dani Pedrosa hanya bisa membuntuti Jorge Lorenzo yang juga terlempar ke posisi tengah akibat masalah ban.

(Baca Juga: Gara-Gara Justin Timberlake, Kualifikasi F1 GP Amerika Akan Diundur 2 Jam)

"Di pertengahan, motor ini mulai menggila di lintasan lurus. Saya mencoba untuk mengatur gas dan memperlambatnya tapi semakin lama justru semakin menjadi buruk," ujar Dani Pedrosa.

Dani Pedrosa pun merasa pesimis untuk setidaknya bisa meraih poin minimal di balapan kemarin dan memutuskan untuk kembali ke pitstop demi menghindari resiko yang lebih buruk.

"Jadi saya berhenti dan kami mengecek bannya ... agak rusak di bagian tengah, jadi kami menunggu untuk melihat apa yang terjadi,"

"Kami akan mempelajari data bersama Michelin dan mencoba menghindarinya lagi," kata Dani Pedrosa.

Dani Pedrosa kini tertahan di peringkat keempat klasemen dan tertinggal 33 poin dari Maverick Vinales yang berada di peringkat ketiga.

Beruntung bagi Pedrosa karena pesaing terdekatnya Valentino Rossi juga gagal finis karena tergelincir di lap keenam sehingga selisih poin keduanya tetap sama.


Editor : Ignatius Wijayatmo
Sumber : MotoGP.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X