Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pertolongan Cal Crutchlow Tidak Dibutuhkan Rekan Setim Barunya

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Minggu, 25 Februari 2018 | 06:43 WIB
Dua pebalap tim LCR Honda, Cal Crutchlow dan Takaaki Nakagami.
DOK. LCR HONDA
Dua pebalap tim LCR Honda, Cal Crutchlow dan Takaaki Nakagami.

Pebalap tim LCR Honda, Cal Crutchlow, terkesan dengan kemampuan rekan setimnya, Takaaki Nakagami dalam mengendarai motor Honda RC213V.

"Kami harus mulai memuji Nakagami," kata Cal Crutchlow seperti dikutip BolaSport.com dari Crash.

"Tes demi tes dilaluinya dengan sangat bagus. Saya hanya senang dia melumat pebalap debutan lainnya," ujarnya.

Dalam dua tes pramusim sebelumnya, pebalap asal Jepang ini memang selalu menjadi yang terbaik di antara pebalap debutan lainnya.

(Baca Juga: Juara F1 Musim Lalu Beri Kode ke MotoGP Setelah Jajal Motor Bareng Cal Crutchlow)

Termasuk dua pebalap terbaik Moto2 musim lalu yang juga membawa motor Honda RC213V, Franco Morbidelli dan Thomas Luthi.

Terakhir, sang pebalap mencetak waktu putaran terbaik ke-10 (1:30,456 detik) saat tes pramusim kedua MotoGP di Sirkuit Chang Buriram, Thailand pada 16-19 Februari lalu.

Cal Crutchlow pun sesumbar kalau ia tidak perlu membimbing juniornya tersebut untuk menaklukan kuda besi buatan Honda.

"Saya mencoba membantunya sebanyak yang bisa saya lakukan, tapi saya harus berkata kalau dia tidak akan memerlukan pertolongan saya," tutur Crutchlow.

(Baca Juga: Mantan Juara Moto2 Ini Akhirnya Bisa Merasa Bahagia di MotoGP)


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : crash.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X