Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Gara-gara Joan Mir, Internal Suzuki Terbelah Menjadi Dua Faksi

By Samsul Ngarifin - Minggu, 27 Mei 2018 | 12:34 WIB
Andrea Iannone berpose bersama tim Suzuki Ecstar, pasca berhasil menjadi tiga besar di sesi kualifikasi MotoGP Americas (21/4/2018)
suzuki-racing.com
Andrea Iannone berpose bersama tim Suzuki Ecstar, pasca berhasil menjadi tiga besar di sesi kualifikasi MotoGP Americas (21/4/2018)

Rumor ketertarikan tim Suzuki Ecstar kepada Joan Mir dikabarkan membuat situasi di internal pabrikan Hamamatsu itu terbelah menjadi dua faksi alias kubu.

Dalam beberapa hari terakhir, nama Joan Mir muncul ke permukaan karena performanya menarik minat tim Honda, Suzuki, dan Ducati.

Bahkan, Honda dikabarkan melakukan perjanjian pra kontrak dengan Joan Mir, meski belakangan dikabarkan tidak pernah mengaktifkan kesepakatan tersebut.

Hal itulah yang kemudian memperkuat dugaan kalau pebalap musim pertama alias rookie Moto2 itu bakal segera merapat ke tim Suzuki Ecstar pada musim depan untuk mendampingi Alex Rins.

Pihak Joan Mir juga mengakui sedang berada dalam pembicaraan dengan pabrikan Hamamatsu.

(Baca Juga: Jorge Lorenzo Pertimbangkan Mundur dari MotoGP pada Musim Depan?)

"Kami sedang bernegosiasi dengan Suzuki. Namun sampai saat ini belum ada yang disegel," kata Manajer Joan Mir, Paco Sanchez, yang dikutip BolaSport.com dari Speedweek.

Nah, ketertarikan pada Joan Mir itulah yang lantas membuat Suzuki terpecah menjadi dua faksi.

Kubu pertama ingin mempertahankan Andrea Iannone atau merekrut Jorge Lorenzo, sedangkan faksi kedua menginginkan Joan Mir.

Sejauh ini, Andrea Iannone mampu mengawali musim 2018 dengan cukup baik, terutama setelah meraih dua podium dalam lima seri balap pertama MotoGP 2018.

Sementara itu, nama Jorge Lorenzo muncul setelah perusahaan minuman berenergi, Monster Energy, bersedia menjadi sponsor utama Suzuki demi membawa mantan pebalap Yamaha itu.

Faksi yang berada di belakang Iannone menganggap terlalu berisiko jika pada musim 2019 menurunkan dua pebalap yang minim pengalaman pada ajang sekelas MotoGP.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : speedweek.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X