Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kemenangan di Assen Membuat Marc Marquez Makin Percaya Diri Menghadapi MotoGP Jerman 2018

By Doddy Wiratama - Selasa, 10 Juli 2018 | 20:22 WIB
 Aksi Marc Marquez saat menjalani sesi latihan bebas ketiga MotoGP Italia 2018, Sabtu (2/6/2018).
twitter.com/box_repsol
Aksi Marc Marquez saat menjalani sesi latihan bebas ketiga MotoGP Italia 2018, Sabtu (2/6/2018).

Pada akhir pekan ini, gelaran ajang MotoGP musim 2018 bakal memasuki seri kesembilan dan akan dilangsungkan di Sirkuit Sachsenring, Jerman.

Pemimpin klasemen sementara kejuaraan dunia pebalap MotoGP 2018, Marc Marquez, pun merasa optimistis dapat kembali meraih kemenangan pada akhir pekan ini.

Apalagi, Marquez memiliki rekor penampilan impresif saat tampil di atas lintasan sepanjang 3,7 Km milik Sirkuit Sachsenring, Jerman.

Bahkan Marc Marquez selalu berhasil menjadi pemenang GP Jerman 2010-2017, atau sejak tampil pada kelas 125cc (sekali), Moto2 (dua kali), dan MotoGP (lima kali).

Selain bakal tampil di salah satu trek favoritnya, kali ini kepercayaan diri pebalap asal Spanyol itu makin bertambah berkat kemenangan pada seri sebelumnya, MotoGP Belanda 2018.

"Kemenangan yang kami raih di Assen (MotoGP Belanda) begitu berharga karena sangat mudah membuat kesalahan pada balapan saat itu," tutur Marc Marquez dari laman tim Repsol Honda.

"Alih-alih membuat kesalahan, kami justru mampu memperlebar jarak pada tabel kejuaraan dunia," kata The Baby Alien melanjutkan.

(Baca Juga: Jadwal MotoGP Jerman 2018 - Dominasi Marc Marquez di Sachsenring Bakal Kembali Mendapat Ujian)

Meski memiliki berbagai modal positif, pemilik nomor balap 93 ini mengaku tak mau terbuai dan ingin tetap fokus menghadapi MotoGP Jerman 2018.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : motogp.hondaracingcorporation.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X