Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Marc Marquez Akui Telah Memberikan Segalanya Saat Balapan di MotoGP Austria 2018

By Susi Lestari - Minggu, 12 Agustus 2018 | 20:39 WIB
Marc Marquez.
DOK. MOTOGP
Marc Marquez.

Pebalap Repsol Honda, Marc Marquez, mengaku merasa senang dengan penampilannya pada balapan MotoGP Austria 2018 yang digelar Minggu (12/8/2018).

Pada balapan yang berlangsung 28 lap tersebut, Marc Marquez bersama dengan Jorge Lorenzo (Ducati) sukses menyajikan duel klasik yang berjalan sengit.

Kedua pebalap tersebut saling kejar-mengejar di lap-lap terakhir balapan yang berlangsung di Red Bull Ring untuk memperebutkan podium puncak.

Setelah aksi sengit tersebut, Lorenzo akhirnya keluar sebagai pemenang balapan dan berhak mendapatkan 25 poin atas kemenangannya.

(Baca Juga: Pernah Hengkang, Mantan Pebulu Tangkis Ini Ingin Dapat Kesempatan Sekali Lagi untuk Bantu Malaysia)

Usai balapan, Marc Marquez yang finis di tempat kedua setelah Jorge Lorenzo turut memberikan komentar.

Pebalap berkebangsaan Spanyol itu mengaku sangat menikmati balapan.

"Saya sangat menikmati perlombaan ini. Saya telah memberikan segalanya," kata Marquez setelah balapan dilansir BolaSport.com dari Crash.

"Saya mencoba membuka celah. Pada satu saat saya pikir itu mungkin, tetapi kemudian dia mulai menyalip saya. Saya senang karena saya telah memberikan segalanya," lanjutnya.

"Ini adalah pertunjukkan yang hebat. Saya mampu mempertahankan keunggulan dalam Kejuaraan dunia dan saya sangat senang," tutup Marquez.

Setelah MotoGP Austria 2018 usai, Marc Marquez tetap kokoh di puncak tabel klasemen dengan torehan 201 poin.

Marquez unggul 59 angka dari Valentino Rossi yang duduk di peringkat kedua klasemen dengan torehan 142 poin.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : crash.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Barcelona
35
76
3
Girona
35
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X