Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Max Biaggi Jagokan Pebalap Ini Bisa Jegal Marc Marquez di Masa Depan

By Samsul Ngarifin - Selasa, 23 Oktober 2018 | 15:30 WIB
Ilustrasi Marc Marquez (Repsol Honda) ketika meraih gelar juara dunia ke-7 di semua kelas balapan motor dunia.
twitter.com/MotoGP
Ilustrasi Marc Marquez (Repsol Honda) ketika meraih gelar juara dunia ke-7 di semua kelas balapan motor dunia.

Mantan pebalap MotoGP, Max Biaggi, memberikan prediksinya soal pesaing Marc Marquez pada musim depan.

Akhir pekan lalu, Marc Marquez memastikan diri meraih gelar juara dunia MotoGP 2018 pada balapan MotoGP Jepang.

Perayaan gelar tersebut menjadi istimewa karena pebalap Repsol Honda itu mengunci titel kampiun dunia di kandang timnya, Twin Ring Motegi.

Kini, Marquez tercatat sudah memiliki tujuh gelar juara dunia sepanjang karier balap Grand Prix, lima di antaranya adalah titel di kelas premier.

Baca Juga:

Berkat pencapaian tersebut, Max Biaggi pun turut mengucapkan selamat kepada Marc Marquez yang berhasil kembali menjadi juara dunia.

"Marc memilih semut sebagai lambangnya dan tidak ada pilihan lain yang lebih sesuai," kata Biaggi yang dikutip BolaSport.com dari Tuttomotoriweb.

"Hari ini dia memenangkan gelar ketujuhnya pada usia 25 tahun. Dia mendominasi musim. Dia membuktikan kekuatannya dengan memenangi balapan dan menunjukkan perlawanan dan kesabaran ketika dia tidak bisa menang," ujar pria Italia itu.

"Dia mempelajari musuh dan menggunakan senjata yang sama yang mereka gunakan untuk mengalahkannya," tutur Biaggi lagi.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : tuttomotoriweb.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X