Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Valentino Rossi Bicara Perbedaan Franco Mobidelli dengan Francesco Bagnaia

By Samsul Ngarifin - Kamis, 6 Desember 2018 | 12:55 WIB
Marco Bezzecchi, Valentino Rossi, Francesco Bagnaia, dan Franco Morbidelli, saat FIM MotoGP Awards.
DOK. PECCO42
Marco Bezzecchi, Valentino Rossi, Francesco Bagnaia, dan Franco Morbidelli, saat FIM MotoGP Awards.

Pebalap Movistar Yamaha, Valentino Rossi, membicarakan soal kedua anak didiknya yang tampil di kelas MotoGP.

Pada musim 2019, Franco Morbidelli (Petronas Yamaha SRT) dan Francesco Bagnaia (Pramac Racing) akan bersaing dengan sang mentor.

Untuk Franco Morbidelli, mantan pebalap Marc VDS itu sudah berkompetisi dengan Valentino Rossi sejak musim lalu.

(Baca Juga: Pantas Saja Valentino Rossi Mengeluh, Ternyata Begini Cara Kerja Elektronik untuk Menghemat Ban)

Bahkan, Franco Morbidelli mampu mengakhiri musim 2018 dengan gelar Rookie of the Year 2018.

Adapun Francesco Bagnaia yang menjadi juara dunia Moto2 2018 akan menjalani debut di kelas MotoGP pada musim depan.

Rossi yang sudah melihat talenta kedua pebalap itu pun mengungkapkan perbedaan satu sama lain.

"Mereka berdua adalah pebalap yang sangat baik dan telah menunjukkan ini," kata Valentino Rossi dikutip BolaSport.com dari Tuttomotoriweb.

"Bagnaia dibandingkan dengan Morbidelli memiliki bakat yang lebih alami, tetapi Morbidelli leboih sulit dikalahkan. Ini adalah perbedaan utama di antara mereka," ujarnya.

Pemegang sembilan gelar juara dunia itu pun tidak sabar melihat kedua anak didikanya bersaing pada musim 2019.

Meskipun berada di tim satelit, keduanya juga mendapatkan dukungan teknis penuh dari pabrikan.

"Morbidelli bekerja lebih keras dan lebih agresif. Di antara mereka, saya tidak tahu siapa yang akan menjadi yang tercepat," ujar Rossi lagi.

"Pada 2019, mereka akan memiliki motor dengan penampilan yang sangat mirip, sehingga akan menyenangkan untuk melihat mereka," lanjutnya.

Adapun pada musim depan, Morbidelli akan memiliki motor Yamaha M1 yang dengan spek yang sama seperti milik Rossi dan Vinales.

Sedangkan Bagnaia hanya akan menggunakan motor Ducati Desmosedici GP18.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Kalahkan Piala Dunia, Asian Games jadi tagar olahraga yang paling banyak digunakan di Twitter Indonesia. #asiangames2018 #worldcup #twitter

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : tuttomotoriweb.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
32
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Wolves
35
46
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
33
62
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X