Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bidik Sejarah di Asian Games 2018, Pelatih Tim Voli Putri Indonesia Minta Dukungan Suporter

By Ade Jayadireja - Sabtu, 25 Agustus 2018 | 23:27 WIB
Pelatih tim voli putri Indonesia untuk Asian Games 2018, Muhammad Ansori, seusai pertandingan melawan Filipina di Tennis Indoor pada Sabtu (25/8/2018)
ADE JAYADIREJA/BOLASPORT.COM
Pelatih tim voli putri Indonesia untuk Asian Games 2018, Muhammad Ansori, seusai pertandingan melawan Filipina di Tennis Indoor pada Sabtu (25/8/2018)

Target mengukir sejarah diusung pelatih tim voli putri Indonesia pada Asian Games 2018, Muhammad Ansori.

Aprilia Manganang dkk terjun ke pesta olahraga se-Asia edisi ke-18 dengan mengemban target masuk empat besar.

Andai tercapai, itu menjadi pencapaian terbaik srikandi Tanah Air di panggung Asian Games.

Ansori pun menyebut dukungan dari suporter tuan rumah sangat penting untuk memuluskan jalan timnya menuju sejarah.

(Baca juga: Jadi Pelatih, Thierry Henry Punya Ketenaran untuk Dongkrak Gengsi Liga Prancis)

"Kami ingin menciptakan sejarah. Dengan dukungan penonton, semoga kami bisa melakukannya," ucap sang nakhoda seusai mengalahkan Filipina 3-1 pada laga ketiga Pool A di Tennis Indoor, Sabtu (25/8/2018).

"Untuk itu, saya meminta kepada para suporter untuk terus memberikan dukungan," ujar Ansori menambahkan.

(Baca juga: Voli Indoor Asian Games 2018 - 54 Pukulan Smes Antarkan Tim Voli ke Babak 12 Besar)

Kemenangan atas Filipina membuat Indonesia bertahan di peringkat ketiga klasemen dari lima peserta.

Srikandi Indonesia akan menghadapi Thailand dalam partai terakhir fase grup.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X