Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Solidaritas Penjaga Gawang, 3 Kiper Dunia Sampaikan Duka atas Meninggalnya Choirul Huda

By Bagas Reza Murti - Selasa, 17 Oktober 2017 | 06:18 WIB
Kiper Arsenal, Petr Cech, melakukan pemanasan sebelum dimulainya laga final Piala FA kontra Chelsea di Stadion Wembley, London, Inggris, pada 27 Mei 2017.
IAN KINGTON/AFP
Kiper Arsenal, Petr Cech, melakukan pemanasan sebelum dimulainya laga final Piala FA kontra Chelsea di Stadion Wembley, London, Inggris, pada 27 Mei 2017.

Kabar meninggalnya Kiper Persela Lamongan, Choirul Huda pada Minggu (15/10/2017) meninggalkan dka mendalam bagi dunia sepak bola tidak hanya sepak bola nasional, namun juga publik sepak bola dunia.

Hal ini membuat para aktor lapangan ramai-ramai mengucapkan ucapan belasungkawa untuk Choirul Huda.

Pun demikian dengan tiga Kiper Dunia, Marc-Andre ter Stegen, Peter Cech dan David James yang memberi ucapan duka atas meninggalnya Choirul Huda.

Ter Segen merilis ungkapan melalui akun Twitter miliknya.

Penjaga gawang Barcelona itu menyoroti loyalitas Huda untuk Persela Lamongan.

"Sebuah kisah menyedihkan untuk sepak bola. Kita kehilangan Choirul Huda, berusia 38 tahun dan menghabiskan karier buat Persela sejak 1999," tulis Ter Stegen, Senin (16/10/2017).

(Baca juga: Cile dan Amerika Serikat Gagal ke Piala Dunia 2018, Korban Konspirasi?)

Senada dengan Ter Stegen, Petr Cech mengucapkan belasungkawa juga menggunakan gambar dari akun @PerselaFC.

Seakan menunjukkan solidaritas antar sesama kiper, Pemian Arsenal itu menambahkan hashtag #goalkeepersunion.

Mantan kiper timnas Inggris, David James yang kini menjadi pundit, juga tak mau ketinggalan menyampaikan rasa dukanya.

Melalui akun instagram @jamo1dj, David James mengunggah foto Choirul Huda saat sedang berseragam Persela Lamongan.

 

Choirul Huda, RIP #GKunion #indonesia

A post shared by David James (@jamo1dj) on

Choirul Huda meninggal dunia karena berbenturan dengan rekan setimnya, Ramon Rodrigues, dalam laga Liga 1 kontra Semen Padang di Stadion Surajaya, Minggu (15/10/2017).

Sang penjaga gawang sempat dilarikan ke rumah sakit dengan alat bantu pernapasan dan tabung oksigen, tetapi segala upaya sudah terlambat.

Pada hari yang sama, Huda dikubur di kompleks makam Pagerwojo, yang tidak jauh dari tempat tinggalnya di Jalan Basuki Rahmat, Lamongan, Jawa Timur.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : twitter.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X