Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Ini Dia Daftar 15 Nomine Calon Peraih Ballon d'Or Wanita Pertama

By Verdi Hendrawan - Selasa, 9 Oktober 2018 | 08:36 WIB
Dari kiri ke kanan: Luka Modric, Didier Deschamps, dan Marta, berpose dengan trofi masing-masing dalam acara penganugerahan The Best FIFA Football Awards di London, 24 September 2018.
BEN STANSALL / AFP
Dari kiri ke kanan: Luka Modric, Didier Deschamps, dan Marta, berpose dengan trofi masing-masing dalam acara penganugerahan The Best FIFA Football Awards di London, 24 September 2018.

Terhitung mulai edisi 2018, akan ada 3 nama pemenang pada gala Ballon d'Or. Hal ini disebabkan oleh adanya penambahan dua kategori baru.

Selain Ballon d'Or yang sebelumnya diperebutkan oleh pesepak bola pria, France Football sebagai penggagas menambahkan dua kategori baru, yaitu Ballon d'Or untuk wanita dan Kopa Trophy, yaitu gelar pemain muda terbaik dunia di bawah 21 tahun.

Rencananya, penentuan siapa pemain yang terpilih sebagai peraih gelar Ballon d'Or 2018 ini baru akan diketahui pada 3 Desember mendatang di Paris, Prancis.

Sebelumnya sudah dikabarkan bahwa akan ada 15 nomine terpilih dari para pesepak bola wanita dunia untuk berebut gelar tersebut, sebelum dikerucutkan menjadi tiga.

Kini France Football telah meliris daftar nama calon peraih gelar Ballon d'Or pertama untuk wanita tersebut.

(Baca juga: Daftar 10 Nomine Teratas Peraih Kopa Trophy 2018 - AC Milan Terbanyak)

Dari 15 nama tersebut, para pesepak bola wanita yang membela Olympique Lyonnais Feminin sangat mendominasi.

Ada 7 pemain dari atau hampir setengah dari total nomine Ballon d'Or wanita 2018 berasal dari Olympique Lyonnais Feminin.

(Baca juga: Ini Dia Daftar 30 Nomine Ballon d'Or 2018 - Real Madrid Masih Mendominasi)

Berikut daftar 15 nomine Ballon d'Or wanita 2018:

  1. Lucy Bronze (Olympique Lyonnais Feminin)
  2. Pernille Harder (SV Werder Bremen)
  3. Ada Hegerberg (Olympique Lyonnais Feminin)
  4. Amandine Henry (Olympique Lyonnais Feminin)
  5. Lindsey Horan (Portland Thorns)
  6. Fran Kirby (Chelsea Women)
  7. Sam Kerr (Red Stars Chicago)
  8. Saki Kumagai (Olympique Lyonnais Feminin)
  9. Amel Majri (Olympique Lyonnais Feminin)
  10. Dzsenifer Marozsan (Olympique Lyonnais Feminin)
  11. Marta (Orlando Pride)
  12. Lieke Martens (FC Barcelona Femeni)
  13. Megan Rapinoe (Seattle Reign)
  14. Wendie Renard (Olympique Lyonnais Feminin)
  15. Christine Sinclair (Portland Thorns)
 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Mauro Icardi mulai merangkak untuk menjadi top scorer sepanjang masa Inter Milan. . #mauroicardi #inter #seriea

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : theguardian.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X