Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Boxing Day Liga Australia, Eks Bek Liverpool Gagal Rasakan Kemenangan setelah Sempat Unggul

By Estu Santoso - Rabu, 26 Desember 2018 | 18:50 WIB
Pemain sayap Adelaide United, Craig Goodwin (kiri) mencoba menahan laju gelandang serang WSW, Alexander Baumjohann pada laga pekan kesembilan pada edisi boxing day Liga Australia 2018-2019 di Stadion Coopers, 26 Desember 2018.
www.facebook.com/aleague/?tn-str=k*F
Pemain sayap Adelaide United, Craig Goodwin (kiri) mencoba menahan laju gelandang serang WSW, Alexander Baumjohann pada laga pekan kesembilan pada edisi boxing day Liga Australia 2018-2019 di Stadion Coopers, 26 Desember 2018.

BOLASPORT.COM – Laga Liga Australia terbaru pada boxing day berakhir tanpa pemenang dan membuat eks bek Liverpool mungkin tambah gundah, Rabu (26/12/2018) petang waktu setempat.

Pada boxing day Liga Australia pertengahan pekan ini, anak asuh eks bek Liverpool, Markus Babbel, Western Sydney Warderers (WSW) dijamu Adelaide United.

Main di Stadion Coopers, kedua tim berbagi angka satu dengan skor akhir 2-2.

(Baca Juga: Kabar Terbaru Ezra Walian Setelah Absen Empat Laga Liga Belanda Akibat Kartu Merah)

Padahal pada laga ini, anak asuh Markus Babbel sempat unggul di babak pertama.

Oriol Riera membawa WSW unggul dulu pada menit ke-45 via sepakan rebound hasil tendangan penaltinya yang gagal.

(Baca Juga: Andre Onana, Calon Kiper Mahal Milik Ajax yang 'Sama' dengan Lionel Messi)

Namun selepas jeda, tuan rumah langsung balik unggul dengan dua gol beruntun dari satu pemain Adelaide United.

Gelandang serang tuan rumah Nikola Mileusnic membuat gawang WSW bobol dua kali dalam waktu tujuh menit.

Pemain berusia 25 tahun ini mencetak gol pada menit ke-48 dan 55’.

Untungnya, penyerang WSW, Bruce Kamau sanggup menyamakan skor melalui golnya pada menit ke-61.

(Baca Juga: Kiper Muda Blasteran Jerman-Thailand Sedang Membuat Penasaran di Negeri asal Ibunya)

Catatan gagal menang setelah unggul dulu WSW ini pun sepertinya membuat Babbel galau.

Sebab jelang laga ini, eks bek Liverpool dan Bayern Muenchen ini mengeluhkan pasukannya sulit menang.

(Baca Juga: Jawara Liga Champions Asia 2018 Memiliki Mental yang Kurang Tangguh)

Dari sembilan laga awal Liga Australia atau A-League 2018-2019, WSW baru memiliki poin sembilan.

Mereka baru menang dua kali plus tiga imbang dan sudah menelan empat kekalahan.

WSW terpaku di posisi delapan klasemen sementara dari 10 kontestan kompetisi kasta tertinggi Negeri Kangguru musim ini.

(Baca juga: 5 Orang yang Mungkin Jadi 'Penghalang' Andik Vermansah Gabung Persebaya)

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Setelah berhasil merebut gelar juara Liga 1 pada musim 2018, Persija Jakarta kembali mematok target tinggi saat menarungi kompetisi Liga 1 2019. Pada musim 2018, Persija Jakarta sukses meraih tiga gelar juara, yang mana dua di antaranya adalah turnamen pramusim (Boost Sport Super Fix 2018 dan Piala Presiden 2018) dan kompetisi resmi (Liga 1 2018). Pencapaian yang sukses diraih Persija Jakarta diharapkan mampu berlanjut saat mereka berjuang pada musim 2019. Direktur Utama Persija Jakarta, Gede Widiade memastikan target yang akan diberikan manajemen kepada Ismed Sofyan dan kawan-kawan akan tetap sama. Skuat Macan Kemayoran diharapkan mampu mewujudkan target yang diberikan manajemen pada musim depan. #gede #widiade #gedewidiade #persija #jakarta #persijajakarta #macankemayoran #thejak #jakmania #thejakmania

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

 


Editor : Estu Santoso
Sumber : livescore.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X