Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Punya Tiga Bintang Juara Piala Dunia, Klub Jepang Ini Jalani Pra-musim 2019 di Amerika Serikat

By Estu Santoso - Minggu, 30 Desember 2018 | 14:13 WIB
Jersey dua bintang Vissel Koba asal Eropa atas nama Andres Iniesta dan Lukas Podolski jelang dijamu Jubilo Iwata pada pekan ke-31 Liga Jepang 1 2018 di Stadion Toyota, 3 November 2018.
facebook.com/visselkobe.official/
Jersey dua bintang Vissel Koba asal Eropa atas nama Andres Iniesta dan Lukas Podolski jelang dijamu Jubilo Iwata pada pekan ke-31 Liga Jepang 1 2018 di Stadion Toyota, 3 November 2018.

musim 2019 bakal dilakoni klub asal Jepang, Vissel Kobe di Amerika Serikat dengan kekuatan penuh termasuk tiga pemain juara Piala Dunia.

Klub Liga Jepang 1 atau J-League 1 ini pada 2019 saat menjalani pra-musim 2019 memastikan tiga pemain mereka yang pernah mengangkat trofi Piala Dunia ikut tur ini.

Vissel Kobe mengumumkan rencana besar pra-musim 2019 pada Sabtu (30/12/2018).

(Baca juga: Jelang Akhir Tahun Ini, Jawara Liga Champions Asia 2018 Lepas Bek Andalan ke Liga Prancis)

Mereka akan memulai tur Amerika Serikat pada musim dingin ini, membuat markas di Orange County Great Park.

Mereka akan bermain kontra Los Angeles Football Club serta Orange County SC serta sejumlah klub lain dalam laga pemanasan.

(Baca juga: Gelandang Jepang yang Pernah Mencetak Satu Gol di Liga Italia Memutuskan Pensiun)

Vissel Kobe menampilkan tiga bintang global yang merupakan anggota juara Piala Dunia 2010 dari timnas Spanyol, Andres Iniesta dan David Villa.

Mereka juga membawa salah satu pemain timnas Jerman saat menjuarai Piala Dunia 2014, Lukas Podolski.

(Baca juga: Terbaru dari Timnas Malaysia, Ini Nasib Tan Cheng Hoe yang Kontraknya Tinggal Hitungan Hari)

Klub asal Jepang itu sebenarnya tidak memiliki sejarah yang gemilang di kompetisi domestic Negeri Sakura.

Sebagian besar klub ini adalah menghuni papan tengah bawah J-League 1, setelah sebelumnya menghabiskan waktu beberapa decade di Liga Jepang 2 atau J-League 2.

(Baca juga: Timnas Thailand Pakai Jasa Mata-mata asal Cile pada Piala Asia 2019)

Kini dengan tiga superstar di tengah-tengah mereka, Vissel Kobe berusaha meningkatkan profil internasional mereka.

Tur pra-musim 2019 di Amerika Serikat sangat mungkin menguntungkan branding mereka.

(Baca juga: Timnas Filipina Tak Pakai Jasa Kiper Milik Klub Premier League pada Piala Asia 2019)

Vissel Kobe akan berlatih di Orange County Great Park, Irvine mulai Januari sampai 24 Februari 2019 selama sekitar sepekan.

Mereka akan menghadapi Columbus Crew SC di Championship Soccer Stadium pada 28 Januari 2019.

(Baca juga: Jaya Hartono Ingin Bungkam Tim yang Pernah Dibuatnya Berjaya Demi Juarai Liga 3 2018)

Kemudian, mereka akan menghadapi LAFC di Banc of California Stadium pada 31 Januari 2019.

Pada 2 Februari 2019, Vissel Kobe akan menghadapi Toronto FC di Championship Soccer Stadium.

(Baca juga: Piala Asia 2019 di UEA, Timnas Vietnam Pilih Panaskan Mesin di Qatar)

Laga ini diikuti dengan pertandingan melawan tuan rumah Orange County SC di markas lawan Vissel Kobe itu pada 5 Februari 2018.

Menurut situe Angelsonparade.com yang dikutip BolaSport.com, beberapa laga Vissel Kobe kemungkinan berlangsung tertutup.

(Baca juga: Timnas Thailand Tetapkan Skuat Inti untuk Piala Asia 2019, tetapi Kiper Utama yang Bermain di Eropa Dicoret)

(Baca juga: Johor Darul Takzim Duetkan 'Neymar' dan 'Messi' pada 2019)

 


Editor : Estu Santoso
Sumber : angelsonparade.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X