Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Sriwijaya FC Perbaiki Penyelesaian Akhir

By Noverta Salyadi - Kamis, 17 Agustus 2017 | 16:31 WIB
Tijani Belaid dan Anis Nabar berlatih di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring Palembang, dalam menghadapi laga tandang di kandang Bhayangkara FC. Sabtu (19/8/2017).
NOVERTA SALYADI/BOLASPORT.COM
Tijani Belaid dan Anis Nabar berlatih di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring Palembang, dalam menghadapi laga tandang di kandang Bhayangkara FC. Sabtu (19/8/2017).

Laga kandang Sriwijaya FC melawan Semen Padang pada laga lanjutan Liga 1 Gojek Traveloka 2017 di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring Palembang, Minggu lalu, berakhir seri 0-0. Kegagalan Sriwijaya FC meraih kemenangan lebih disebabkan lemahnya penyelesaian akhir.

 

Klub berjuluk Laskar Wong Kito ini memang mengusasi pertandingan dan telah melakukan serangan sejak menit awal, baik dari Hilton Moirera maupun Alberto Goncalves serta dibantu oleh Nur Iskandar.

Tetapi, mereka tetap tidak mampu mencetak gol.

Pelatih Carateker Sriwijaya FC, Hartono Ruslan, menganggap bahwa raihan satu poin di kandang sendiri ibarat kekalahan dan hasil ini menjadi evaluasi untuk memperbaiki lini depan yang dinilai bemasalah.

Tanpa kehadiran Tijani Belaid yang selalu menjadi motor serangan. Sriwijaya FC memang terlihat kurang tajam.

Baca Juga: Walau Cetak Dua Gol, Romelu Lukaku Belum Bisa Pecahkan Catatan Buruk Manchester United Ini

Beberapa kali serangan yang mereka susun gagal.

Dengan kehadiran Tijani yang sudah 3 kali absen diharapkan mampu memberikan daya serang bagi Sriwijaya FC dalam menghadapi Bhayangkara FC di laga tandang pada Sabtu (19/8/2017) nanti.                                                                                         

Tijani sendiri selama bergabung dengan Sriwijaya FC telah memberikan 1 gol dan 8 assist. Sebagai gelandang pengatur serangan, tenaganya sangat dibutuhkan bagi Sriwijaya selain Yu Hyun-koo.


Editor : Firzie A. Idris
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X