Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Madura United Kehilangan Cecep Hingga Akhir Musim

By Suci Rahayu - Rabu, 18 Oktober 2017 | 12:27 WIB
Ekspresi kiper Madura United, Angga Saputra, saat merayakan gol timnya dalam laga pekan ke-29 Liga 1 melawan Pusamania Borneo FC di Stadion Ratu Pamellingan Pamekasan, Jawa Timur, Jumat (13/10/2017) malam.
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Ekspresi kiper Madura United, Angga Saputra, saat merayakan gol timnya dalam laga pekan ke-29 Liga 1 melawan Pusamania Borneo FC di Stadion Ratu Pamellingan Pamekasan, Jawa Timur, Jumat (13/10/2017) malam.

(Baca Juga: Robert Kubica Sukses Jalani Tes, Posisi Felipe Massa di Williams Semakin Terancam)

Pada tahap pertama, kiper berusia 23 tahun harus istirahat total selama satu pekan.

“Minggu kedua baru mulai terapi sambil mulai bisa joging dan gerakan-gerakan lebih lainya sampai minggu ke 3-4," tutur dr Amin.

"Setelah minggu ke 4, baru boleh latihan kiper seperti biasanya,” ucapnya menambahkan.

Amin lantas menyarankan agar Madura United mengistirahtkan Cecep hingga akhir musim, meski sebenarnya bisa dipaksakan bermain pada laga pekan ke-33 dan 34 Liga 1.

Amin mengaku tidak ingin mengambil risiko dengan cedera Cecep.

(Baca Juga: Pemain Baru Barca Bahagia Jadi Pelayan Lionel Messi, Kok Bisa?)

“Harus absen dan sisa pekan Liga 1, walau sebenarnya di pertandingan pekan ke-33 dan ke-34 bisa kami paksa," kata Amin. 

"Tetapi, kami takut risikonya bukan malah merapat sobekannya justru bisa terjadi putus ligament dan itu harus operasi,” tuturnya.


Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X