Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Gian Zola: Ucapan Maaf Saja kepada Bobotoh Tidak Cukup

By Budi Kresnadi - Senin, 13 November 2017 | 00:04 WIB
Gelandang Persib, Gian Zola memberikan keterangan ke media saat jumpa pers pra-laga Persib kontra Borneo FC di Graha Persib, Jalan Sulanjana, Kota Bandung, Jumat (19/5/2017).
FIFI NOFITA/BOLASPORT
Gelandang Persib, Gian Zola memberikan keterangan ke media saat jumpa pers pra-laga Persib kontra Borneo FC di Graha Persib, Jalan Sulanjana, Kota Bandung, Jumat (19/5/2017).

Gelandang Persib Bandung, Gian Zola, meratapi kekalahan 0-2 dari Perseru Serui pada partai pekan pamungkas Liga 1 musim 2017 di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Minggu (12/11/2017).

Persib takluk akibat gol Ryutaro Kurabe pada menit ke-70 dan Silvio Escobar sebelas menit berselang.

Hasil tersebut sekaligus mengakhiri catatan tak terkalahkan milik Persib pada laga-laga kandang Liga 1 musim 2017.

Bobotoh, sebutan suporter tuan rumah, pun merespons hasil negatif dengan invasi dan lemparan benda ke lapangan.

Zola memahami kekecewaan bobotoh.

"Mungkin saya sampaikan mewakili pemain, apa yang kami katakan, ucapan maaf mungkin tidak cukup. Tetapi, bagaimana lagi, kami hanya bisa minta maaf pada bobotoh," kata Zola seusai laga.

(Baca Juga: Cerita Hanif Sjahbandi tentang Debutnya di Ajang Kompetisi Resmi)

"Hasilnya mengecewakan. Mungkin saya sendiri sebagai pemain sedih dan malu, apalagi sebagai orang Bandung," tutur dia menambahkan.

Menurut Zola, kekalahan timnya tidak lepas dari faktor cuaca.

"Hujan juga mempengaruhi permainan," kata dia.


Editor : Anju Christian Silaban
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X