Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Persija Batal Ikut Piala Wali Kota Padang

By Mochamad Hary Prasetya - Senin, 27 November 2017 | 14:48 WIB
Para pemain Persija merayakan gol penalti Bruno Lopes pada laga Liga 1 kontra Persib di Stadion Manahan, Solo, Jumat (3/11/2017).
GONANG SUSATYO/BOLASPORT.COM
Para pemain Persija merayakan gol penalti Bruno Lopes pada laga Liga 1 kontra Persib di Stadion Manahan, Solo, Jumat (3/11/2017).

Turnamen Piala Wali Kota Padang yang akan digelar pada 5-10 Desember 2017 sepertinya tidak ada nama Persija Jakarta

Pasalnya klub berjulukan Macan Kemayoran itu resmi mengundurkan diri dari turnamen yang rencananya digelar di Stadion H Agus Salim, Padang.

Persija memilih mundur dikarenakan tidak adanya kejelasan yang dilakukan oleh penyelenggara pertandingan.

Sebelum Persija, Semen Padang dan Arema FC juga sudah memutuskan untuk mengundurkan diri dari turnamen Piala Wali Kota Padang.

Keputusan Persija memilih mundur dalam ajang tersebut diucapkan langsung oleh Chief Operating Officer (COO) Persija, M Rafil Perdana, Senin (27/11/2017).

(Baca Juga: Hanya Butuh Satu Tembakan Tepat Sasaran, Valencia Imbangi Barcelona di Stadion Mestalla)

Manajemen Persija juga sudah mengirimkan surat pengunduran diri bernomor bernomor 324/Persija/Liga-1/XI-2017 kepada pihak penyelenggara turnamen tersebut.

"Sehubung belum adanya kepastian dan kejelasan terkait pelaksanaan turnamen sepak bola Piala Wali Kota Padang 2017 dan adanya pengunduran diri klub lain dari keikutsertaan sebagai peserta turnamen tersebut, maka bersama ini kami sampaikan konfirmasi pengunduran diri Persija Jakarta dari keikutsertaan sebagai salah satu klub peserta turnamen tersebut," kata Rafil, Senin (27/11/2017).

Dengan batalnya mengikuti Piala Wali Kota Padang, otomatis tidak ada agenda yang wajib diikuti oleh tim asuhan Stefano Cugurra pada Desember mendatang.

Sebab, manajemen Persija juga sudah mengonfirmasi batal menyelenggarakan hajatan Trofeo Persija yang biasa digelar menyambut hari jadi Macan Kemayoran setiap tahunnya.

"Persija tidak menggelar Trofeo Persija. Para pemain juga masih berlibur sampai 16 Desember mendatang," kata Direktur Utama Persija, Gede Widiade.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X