Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Harus Bersaing dengan 4 Gelandang Lainnya di Arema FC, Ini Kata Hendro Siwanto

By Irwan Febri Rialdi - Kamis, 21 Desember 2017 | 09:03 WIB
Pemain Persib Bandung, Ezechiel N Douasel, berduel dengan pemain Arema FC, Hendro Siswanto, pada laga Arema vs Persib Bandung di Stadion Kanjuruhan, Malang, Sabtu (12/8/2017).
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Pemain Persib Bandung, Ezechiel N Douasel, berduel dengan pemain Arema FC, Hendro Siswanto, pada laga Arema vs Persib Bandung di Stadion Kanjuruhan, Malang, Sabtu (12/8/2017).

 Datangnya Rodrigo Ost Dos Santos ke Arema FC kini membuat stok pemain tengah skuat 'Singo Edan' semakin melimpah.

Setidaknya saat ini sudah ada lima pemain tengah yang terdaftar sebagai pemain Arema FC.

Mereka adalah Ahmet Atayew, Muhammad Rafli, Rodrigo Ost Dos Santos, Hendro Siswanto, dan Hanif Sjahbandi.

Selain memperkuat lini tengah, hal tersebut tentu akan menjadi persaingan sendiri diantara para pemain untuk menjadi pilihan utama pelatih Arema FC, Joko Susilo.

(Baca Juga: Terpopuler OLE - Eks Incaran Persib Jadi Pemain Termahal ASEAN, Profil Pemain Asing Madura United, Hingga Klub Asal Brunei yang Ingin Bermain di Liga 1 Musim Depan)

Namun hal tersebut tidak terlalu dipusingkan oleh Hendro Siswanto.

Pemain bernomor punggung 12 tersebut tampak santai terkait persaingan pemain di lini tengah Arema FC.

"Saya kan di Arema sudah lama ya dan terbiasa dengan persaingan tersebut," ujar Hendro Siswanto seperti dikutip BolaSport.com dari Tribun Jatim, Rabu (20/12/2017).

(Baca Juga: PSSI Targetkan Kompetisi Indonesia Masuk 10 Besar Asia)

Ia pun menuturkan telah terbiasa bersaing sejak ada Gustavo Lopez, Ahmad Bustomi dan gelandang andalan lainnya.


Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : Tribun Jatim

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Roma
35
60
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
34
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X