Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Hamka Hamzah ke Madura United, Ini Klarifikasi Haruna Soemitro

By Ferril Dennys Sitorus - Rabu, 10 Januari 2018 | 22:51 WIB
Manajer Madura United, Haruna Soemitro, pada acara peluncuran skuad Madura United untuk musim 2018 di Hotel Shangrila, Rabu (10/1/2018).
FERRIL DENNYS SITORUS/BOLASPORT.COM
Manajer Madura United, Haruna Soemitro, pada acara peluncuran skuad Madura United untuk musim 2018 di Hotel Shangrila, Rabu (10/1/2018).

Manajer United, Haruna Soemitro, memberikan klarifikasi soal status Hamka Hamzah. Hal tersebut disampaikan Haruna seusai acara peluncuran skuad Madura United untuk musim 2018 di Hotel Shangrila, Rabu (10/1/2018).

Nama Hamka masuk dalam skuad sesuai keterangan Madura United dalam siaran pers yang diterima wartawan sebelum acara dimulai. 

Namun, wartawan kemudian bertanya-tanya setelah nama Hamka tidak disebut dalam persentasi pemain Madura United

Selepas acara, Haruna pun memberikan keterangan. Menurut dia, pihaknya masih dalam proses negosiasi dengan Hamka.

"Hamka Hamzah sering dikaitkan dengan kami. Dia punya hubungan khusus dengan saya saat dia masih main di PON," kata Haruna. 

(Baca Juga: 5 Alasan Philippe Coutinho Berhasil Mendarat di FC Barcelona)

"Kalau dikaitkan dengan Madura juga wajar karena memang ada negosiasi dan dalam proses menunggu dalam waktu dekat. Kami menunggu dia sampai tanggal 15 apakah dia masuk atau tidak," ujarnya menambahkan. 

Sementara, Hamka sendiri sudah membantah terkait kepindahannya ke Madura United melalui akun Instagram pribadi.

Selain Hamka, Haruna juga memberikan keterangan soal Gaston Salasiwa. Bergabungnya pemain ini juga simpang siur.

"Gaston jadi bagian bidikan kami. Namun, klubnya (Almere City) minta transfer mahal. Jadi kami tunggu sampai putaran kedua untuk mengontrak dia. Akhir Juni dia ke sini," jelasnya.


Editor : Firzie A. Idris
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X