Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Curi Perhatian bersama Sriwijaya FC, Ternyata Sosok Ini yang Jadi Motivasi Syahrian Abimanyu

By Stefanus Aranditio - Kamis, 18 Januari 2018 | 11:12 WIB
Gelandang Sriwijaya FC, Syahrian Abimanyu dalam pertandingan perdana Grup A Piala Presiden 2018 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung, Selasa (16/1/2018).
HERKA YANIS/BOLASPORT.COM
Gelandang Sriwijaya FC, Syahrian Abimanyu dalam pertandingan perdana Grup A Piala Presiden 2018 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung, Selasa (16/1/2018).

Pemain timnas U-19 Indonesia, Syahrian Abimanyu berhasil mencuri perhatian di laga pembuka Piala Presiden 2018 bersama Sriwijaya FC.

Menhadapi Persib yang notabene diisi oleh pemain yang secara umur jauh lebih senior dibanding dirinya, Syahrian Abimanyu tak lantas gentar.

Mengenakan nomor punggung 25, Syahrian Abimanyu menjalani debutnya bersama Sriwijaya FC saat melawan Persib Bandung di laga pembuka Piala Presiden 2018, di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung, Selasa, (16/1/2018) sore WIB.

Abi sapaan akrabnya langsung mendapat kepercayaan menjadi starter oleh pelatih SFC, Rahmad Darmawan.

Pemain kelahiran Purwareja, 25 April 1999 ini bermain selama 62 menit sebelum digantikan oleh Yogi Rahardian.

Meskipun dirinya masih berusia muda, Abi tampil tenang menjaga keseimbang lini tengah Sriwijaya FC.

(Baca Juga: Pemain Asal Thailand Lebih Seksi bagi Klub-klub Liga Jepang)

Bahkan pada menit ke-16, ketenangannya menggiring bola di lini tengah harus dihentikan secara keras oleh Michael Essien.

Satu tendangan bebas kaki kirinya pada menit ke-60 memaksa kiper Persib, M Nathsir terbang tinggi menyelamatkan gawangnya.

Abi memang pemain muda potensial yang dimiliki Indonesia dan rekam jejaknya pun tak bisa dipandang sebelah mata.


Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : palembang.tribunnews.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X