Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Demi Tanggung Jawab untuk Anak dan Istri, Pemain asal Nigeria Ini Ngebet Dapatkan Status WNI

By Adif Setiyoko - Selasa, 23 Januari 2018 | 21:34 WIB
Bek Madura United, OK John, berlatih bersama tim di Atlas Sport Center Surabaya pada Sabtu (20/1/2018) sore.
@MADURAUNITEDFC/TWITTER
Bek Madura United, OK John, berlatih bersama tim di Atlas Sport Center Surabaya pada Sabtu (20/1/2018) sore.

Pemain bertahan asal Nigeria yang baru saja bergabung dengan Madura United, Onorionde Kughegbe John alias OK John, membeberkan bahwa kini dirinya tengah menunggu proses naturalisasi jadi Warga Negara Indonesia (WNI).

OK John memang telah malang melintang di sepak bola Indonesia.

Sebelum berseragam Madura United, ia tercatat pernah membela Persija Jakarta, Surabaya United, Persiwa Wamena, dan Perseden Denpasar.

Bahkan, OK John memiliki istri yang berasal dari Manado yang telah memberinya tiga orang anak.

(Baca Juga: Sempat Gagal Terapkan Strategi karena Becek, Pelatih Bhayangkara FC Bahagia Laga Grup E Pindah Venue)

"Saya menunggu waktu sidang untuk proses menjadi WNI," ucap OK John, dilansir BolaSport.com dari maduraunitedfc.com.

"Mohon dukungannya agar proses ini berjalan dengan baik, karena saya memiliki tanggung jawab terhadap istri dan anak-anak saya," katanya menjelaskan.

Bek yang sebelumnya bermain untuk klub Malaysia, UITM FC tersebut langsung akrab dengan para pemain Madura United.

(Baca Juga: Kalah Telak dan Tersingkir dari Liga Champions Asia, Klub Kaya asal Malaysia Bakal Jadi Musuh Persija)

Ia terlihat sangat akrab dengan Raphael Maitimo, Greg Nwokolo, Asep Berlian, dan juga beberapa pemain lainnya.


Editor : Estu Santoso
Sumber : maduraunitedfc.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X