Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

PSSI Akan Berikan Kejutan untuk Wasit Liga 1 2018

By Mochamad Hary Prasetya - Kamis, 29 Maret 2018 | 15:27 WIB
Ilustrasi Liga 1 2018.
ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM
Ilustrasi Liga 1 2018.

Pelaksana tugas (Plt) Ketua Umum PSSI, Joko Driyono, mengatakan pihaknya akan membuat kejutan tentang wasit di Liga 1 2018

Kejutan itu tak lepas dari alat bantu wasit yang nantinya untuk memimpin sebuah pertandingan di kompetisi kasta tertinggi di Indonesia tersebut.

Joko tidak membeberkan alat bantu apa yang akan didatangkan PSSI agar bisa membantu kualitas wasit Liga 1 2018.

Namun dikabarkan wasit-wasit Liga 1 2018 akan memiliki alat bantu seperti handsfree, vanishing spray, dan papan pergantian elektronik.


Wakil Ketua Umum PSSI, Joko Driyono (kanan), berbicara dalam acara pelepasan yang berlangsung Jumat (27/10/2017) sore di kawasan Green Forest,Parongpong,Kabupaten Bandung Barat.(BUDI KRESNADI/BOLASPORT.COM)

Ketika ditanya itu, Joko memastikan iya.

Saat ini PSSI sedang berusaha untuk segera mendatangkan alat-alat tersebut.

"Ya. PT LIB komitmen untuk semua itu dan semua dalam proses," kata Joko.

"Semoga didapatkan dalam waktu segera mungkin," ucap Joko menambahkan.


Wasit asal Jerman, Deniz Aytekin, memperhatikan tayangan VAR (Video Assistant Referee), dalam laga uji coba antara tim nasional Inggris menghadapi Italia di Stadion Wembley, London, Inggris, pada Selasa (27/3/2018).(IAN KINGTON / AFP)


Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X