Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Arema FC Tunjuk Pelatih Asing Lagi

By Ovan Setiawan - Rabu, 4 April 2018 | 12:44 WIB
Petrovic Milan, Pelatih baru Arema FC pendamping Joko Susilo.
instagram.com/aremafcofficial
Petrovic Milan, Pelatih baru Arema FC pendamping Joko Susilo.

Arema FC resmi mengikat kerjasama dengan Milan Petrovic. 

Menginjakkan kaki di Indonesia pada Selasa (3/4/2018) sore, pria berkewarganegaraan Slovenia yang lahir di Serbia tersebut tiba di Malang esok paginya. 

Milan Petrovic pun langsung menandatangani kontrak sebagai asisten pelatih Singo Edan musim ini. 

"Berhubungan dengan padatnya jadwal Liga 1 dan Piala Indonesia, jauh-jauh hari kita persiapkan siapa yang akan menangani Arema," ujar general manager Arema FC, Ruddy Widodo, kepada BolaSport.com.

(Baca Juga: Persib Tak Kunjung Paham Cara Maksimalkan Febri Hariyadi)

"Waktu itu justru nama ini (Milan Petrovic) pertama kali kita dapat dari Dule (Dusan Momcilovic, pelatih fisik Arema FC, red.). Atas arahan CEO bisa membantu Joko di tim kepelatihan Arema," tutur Ruddy.

Kabar kedatangan pelatih baru di kubu Arema FC memang santer terdengar beberapa hari belakangan. 

Hal ini tak lain karena pelatih Joko Susilo diperkirakan bakal sering absen karena mesti mengikuti kursus kepelatihan lisensi AFC Pro.

Hanya, sejak awal Ruddy memang sengaja tidak mengubah peran Joko sebagai pelatih kepala.

Dia tidak ingin ada dua matahari di susunan kepelatihan tim Arema FC yang dikhawatirkan akan berdampak negatif.


Editor : Andrew Sihombing
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X