Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Sriwijaya FC Siap Menang, 3 Pemain Kunci Bhayangkara FC Jadi Target RD

By Stefanus Aranditio - Jumat, 11 Mei 2018 | 12:39 WIB
Skuat Sriwijaya FC saat sesi latihan di Stadion Gelora Sriwijaya, Jakabaring, Palembang
SRIWIJAYAPEDIA
Skuat Sriwijaya FC saat sesi latihan di Stadion Gelora Sriwijaya, Jakabaring, Palembang

Pelatih Sriwijaya FC Rahmad Darmawan menyebutkan tiga pemain Bhayangkara FC yang akan membahayakan lini pertahanan Sriwijaya FC.

Ketiga pemain tersebut adalah Herman Dzumafo Epandi, Nicola Komazec dan Paulo Sergio yang menjadi target penjagaan SFC.

Menurut RD, Herman Dzumafo masih berbahaya meski diumurnya yang tak muda lagi.

“Meski sudah cukup senior, namun dia masih cukup berbahaya," kata RD dilansir BolaSport.com dari Tribun Sumsel.


Aksi penyerang Bhayangkara FC, Herman Dzumafo, dalam pertandingan Liga 1 melawan Persela Lamongan, Senin (23/4/2018). (TB KUMARA/BOLASPORT.COM)

RD mengakui bomber yang sempat akan bergabung dengan SFC pada bursa transfer awal musim lalu itu punya jam terbang tinggi.

"Punya pengalaman dan insting mencetak golnya masih mumpuni dan terbukti di Bhayangkara sudah melakukan tugasnya dengan menjebol gawang lawan,” 

(Baca Juga: Kalahkan Arema FC, Persebaya Surabaya Disanksi Komdis PSSI Rp 410 Juta)

Selain Dzumafo, Komazec juga dianggap jadi ancaman berbahaya bagi lini pertahan SFC yang dikawal Hamka Hamzah.

“Namun striker asing mereka lainnya yakni Nicola Komazec juga sangat berbahaya, golnya ke gawang Persela Lamongan menunjukkan kualitasnya,” ungkap RD.


Striker Bhayangkara FC, Paulo Sergio (kiri), berebut bola dengan pemain PSS Sleman, Rangga Muslim, pada laga uji coba di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Rabu (28/2/2018).(GONANG SUSATYO/BOLASPORT.COM)

Terakhir, satu pemain yang menjadi nyawa permainan Bhayangkara FC, Paulo Sergio juga jadi sorotan RD.

“Secara tim mereka sangat cepat, banyak gol yang dihasilkan melalui skema serangan balik. Karena itu saya berharap para gelandang SFC nantinya dapat melakukan

tugasnya untuk menutup ruang yang ditinggalkan bila para bek sayap aktif membantu serangan,” jelas RD.

(Baca Juga: VIDEO - Egy Maulana Vikri Jalani Tes Sebelum Gabung Latihan Lechia Gdansk)

Laga antara Sriwijaya FC Vs Bhayangkara FC akan digelar di Stadion Gelora Sriwijaya, Jakabaring, Palembang pada Sabtu (12/5/2018) 16:00 WIB.


Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : sumsel.tribunnews.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X