Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Ditolak Klub Liga 1, Dua Pemain Asing Ini Nasibnya Kian Cemerlang bahkan Ada yang Cetak Gol di Piala AFC 2018

By Metta Rahma Melati - Jumat, 18 Mei 2018 | 15:14 WIB
Pemain asing Persela Lamongan asal Tajikistan, Fatkhullo Fatkhulloev saat mengikuti latihan di Stadion Surajaya Lamongan, Selasa (2/1/2018).
TB KUMARA/BOLASPORT.COM
Pemain asing Persela Lamongan asal Tajikistan, Fatkhullo Fatkhulloev saat mengikuti latihan di Stadion Surajaya Lamongan, Selasa (2/1/2018).

 Setidaknya ada dua pemain asing pernah di tolak salah satu klub Liga 1 sebelum kompetisi musim 2018 bergulir, mereka adalah Samuel Sibatuara Nainggolan dan Fatkhullo Fatkhuloev.

Samuel Sibatuara pernah menjalani trial di PSIS Semarang, namun ia tak lolos seleksi di tim berjulukan Mahesa Jenar itu.

Kemudian Samuel merapat ke PSMS Medan dan sempat berlaga di turnamen Piala Presiden 2018.

Dipertengahan turnamen Piala Presiden 2018, Samuel Sibatuara memutuskan untuk kembali ke Australia.

Pelatih PSMS, Djadjang Nurdjman, sempat mengatakan kalau Samuel bersedia dinaturalisasi maka ia akan bergabung dengan skuat berjulukan Ayam Kinantan itu.


Samuel Sibatuara (paling kiri).(Instagram/@its_samuelsibatuara)

Kini Samuel yang kembali ke Australia dan bermain dengan Brisbane City FC pada National Premier League (NPL) Queensland.

NPL Queensland adalah kompetisi kasta teratas negara bagian terbesar kedua di Australia, Queensland.

Bahkan, Samuel Sibatura tercatat telah menjadi man of the match atau pemain terbaik sebanyak tiga kali.

(Baca Juga: Gara-gara Maskot, Komdis PSSI Hukum Persebaya)

Penghargaan pertama sebagai pemain terbaik didapat Samuel Nainggolan kala membela Brisbane City FC melawan Sunshine Coast FC pada pekan kedelapan.

Penghargaan kedua Samuel dapat pada 17 April lalu saat Brisbane City FC kalah dari Olimpic dengan skor 1-3.

Lalu, penghargaan ketiganya didapat pada 24 April 2018 kala Samuel mencetak gol pada pleminary round 5 Piala FFA melalui titik putih saat Brisbane City FC menang 4-1 atas Western Pride FC (1/5/2018) lalu.

(Baca Juga: Dinilai Kurang Impresif, Evan Dimas dan Ilham Udin Dipertahankan Selangor FA karena Masalah Uang?)

Sementara itu, pemain yang didepak oleh Persela Lamongan, Fatkhullo Fatkhuloev kini membela klub papan atas Tajikistan, Istiqlol.

Istiqlol saat ini menempati peringkat kedua klasemen sementara kasta teratas Liga Tajikistan.

Fatkhullo menjadi pilar penting di Istiqlol dan berlaga pada Piala AFC 2018.

Namun pada laga melawan Altyn Asyr, Rabu (1/5/2018), Istiqlol harus menyerah dengan skor 2-3.

Sebelumnya ia mencetak satu gol penting di Piala AFC 2018, saat Istiqlol mengalahkan Ahal dengan skor 1-0 pada 1 Mei lalu.

 

World Cup panel. #LegendsLunch2018

A post shared by Brisbane City FC (@brisbanecityfc) on


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : BolaSport.com, soccerway.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
32
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Wolves
35
46
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
33
62
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X