Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pelatih PSM Makassar Sebut Pemain Borneo FC Terlalu Berlebihan

By Stefanus Aranditio - Minggu, 20 Mei 2018 | 08:59 WIB
 Ekspresi pelatih PSM Makassar, Robert Rene Alberts, saat menyaksikan laga antara PSM Makassar melawan PSMS Medan dalam laga Piala Presiden di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kab. Bandung, Selasa (16/1/2018).
HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLA/BOLASPORT.COM
Ekspresi pelatih PSM Makassar, Robert Rene Alberts, saat menyaksikan laga antara PSM Makassar melawan PSMS Medan dalam laga Piala Presiden di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kab. Bandung, Selasa (16/1/2018).

Pelatih PSM Makassar, Robert Rene Alberts angkat bicara terkait keributan yang sempat terjadi pasca timnya mengalahkan Borneo FC pada pekan kesembilan Liga 1 2018 di Stadion Andi Matalatta, Sabtu (19/5/2018) malam WIB.

Para pemain Borneo FC tampak tidak terima dengan keputusan wasit Hendri Siswanto yang memberikan tendangan bebas kepada PSM Makassar yang berujung gol yang dicetak oleh Guy Junior.

Melihat tingkah pemain Borneo FC tersebut, Robert Rene Alberts mengatakan tindakan tersebutsebagai sesuatu yang berlebihan.

"Saya kira terlalu berlebihan, tadi saya sempat berbicara dengan pemain Borneo FC dan memang mereka sendiri mengaku free kick itu pantas diberikan kepada kami.

Kami mencetak gol indah, dan saya bangga dan senang,"ujar Robert dilansir BolaSport.com dari Tribun Timur.


Gelandang PSM Makassar, Wiljan Pluim, berupaya melepaskan diri dari penjagaan para pemain Borneo FC pada laga Liga 1 2018 di Stadion Andi Matalatta, Makassar, Sabtu (19/5/2018). (TRIBUN TIMUR )

(Baca Juga: Syahrian Abimanyu Bicara Kekuatan Lawan Timnas U-19 Indonesia di Grup A Piala Asia U-19)

Sementara itu, Robert tak mau banyak berkomentar terhadap kinerja wasit Hendri Siswanto.

"Yang pasti saya lihat wasit sudah berusaha memimpin dengan baik," tegas Robert.

(Baca Juga: Pemain Persib Ini Ingin Dipanggil Indra Sjafri ke Timnas U-19 Indonesia)

Akibat kekalahan ini, anak asuh Dejan Antonic kini dibayang-bayangi zona degradasi setelah hanya terpaut satu poin dengan peringkat 16 klasemen yakni Perseru Serui.

Borneo FC hanya mampu mengumpulkan sembilan poin dari sembilan laga di Liga 1 2018.


Penyerang PSM Makassar, Ferdinand Sinaga, melepas tembakan yang berusaha dihadang oleh pemain Borneo FC, Leonard Tupamahu, pada laga Liga 1 2018 di Stadion Andi Matalatta, Makassar, Sabtu (19/5/2018). (TRIBUN TIMUR )

Sedangkan satu peringkat di bawahnya, Perseru Serui sedikit diuntungkan karena masih memiliki satu laga tertunda.

Sementara PSM Makassar mulai menatap laga selanjutnya melawan Persib Bandung di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung pada Rabu, (23/5/2018) 20:30 WIB.

(Baca Juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa)


Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : makassar.tribunnews.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X